DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI akan melantik 29 kepala sekretariat Bawalus/Panwaslih pronvinsi di Indonesia.
Pelantikan pimpinan tinggi pratama kepala sekretariat Bawaslu/Panwaslih 29 provinsi itu akan berlangsung pada Senin (30/12/2019 mendatang.
Para kepala sekretariat itu dinyatakan lulus setelah mengikuti 3 tahapan seleksi, yaitu Administrasi, Kompetensi Teknis Bidang dengan menggunakan sistem CAT, Kompetensi Manajerial dan Sosiokultural dengan metode Asssessment Centre.
Pelantikan 29 kepala sekretariat Bawaslu/Panwaslih itu akan berlangsung di hotel Aryaduta, Jakarta pada Senin (30/12/2019 mendatang.