kip lhok
Beranda / Berita / Aceh / Diduga Adanya Human Trafficking, Iskandar Al-Faraky Minta Pemerintah Lakukan Penyelidikan Terhadap Etnis Rohingya di Aceh

Diduga Adanya Human Trafficking, Iskandar Al-Faraky Minta Pemerintah Lakukan Penyelidikan Terhadap Etnis Rohingya di Aceh

Selasa, 29 November 2022 12:00 WIB

Font: Ukuran: - +

Reporter : fatur

Ketua Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Iskandar Usman Al-Farlaky. [Foto: Dialeksis/Alfatur Rizky]


Menurutnya, jika memang mereka ini murni merupakan korban perang, jika sudah ditampung maka mereka tidak akan kabur. Namun sebaliknya, jika bukan korban konflik pasti mereka aku mencoba kabur ke Malaysia untuk mencari pekerjaan.

“Penyelidikan ini harus dilakukan oleh Pemerintah Aceh dengan melibatkan Kemlu (Kementerian Luar Negeri) Republik Indonesia yang ada di Myanmar maupun di Malaysia,” ujarnya. 

“Jika sudah ada hasil penyelidikannya maka baru bisa diambil keputusan tegas terhadap imigran ini,” sambungnya.

“Jika memang murni mereka ini pencari suaka keadilan, maka pemerintah mendorong UNHCR dan IOM untuk mencari negara ketiga untuk menampung mereka,” pungkasnya. [ftr/bna]

Halaman: 1 2
Keyword:


Editor :
Alfatur

riset-JSI
Komentar Anda