Rabu, 23 April 2025

  • Ini Susunan Pengurus FKPT Aceh Periode 2025-2027
    Aceh | baru 8 menit lalu
    Ini Susunan Pengurus FKPT Aceh Periode 2025-2027

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dalam rangka memaksimalkan peran optimal, Ketua Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Dr Wiratmadinata, SH., MH membentuk kepengurusan FKPT Aceh, dengan pelibatan unsur orang pemerintahan dan akademisi. Hal itu mengingat peran FKPT sangat strategis dalam mendukung program kerja BNPT ke depan. 

  • BPN Aceh Utara Serahkan 68 Sertipikat Aset Pemkab Kepada Ayahwa
    Aceh | baru 38 menit lalu
    BPN Aceh Utara Serahkan 68 Sertipikat Aset Pemkab Kepada Ayahwa

    DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Kantor Pertanahan Kabupaten Aceh Utara merampungkan Permohonan Sertipikat Aset Pemerintah Kabupaten Aceh Utara berupa tanah sebanyak 68 Sertipikat. Penyerahan Sertipikat tersebut diserahkan oleh Kepala Kantor Pertanahan (Ka Kantah) Kabupaten Aceh Utara Muhammad Reza, ST, M.Si pada Rabu (23/4/2025).

  • Empat Pelaku Pemasok Sabu di Aceh Tenggara Diringkus Polisi
    Aceh | sekitar 1 jam lalu
    Empat Pelaku Pemasok Sabu di Aceh Tenggara Diringkus Polisi

    DIALEKSIS.COM | Aceh Tenggara - Satuan Intelkam Polres Aceh Tenggara berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu seberat satu kilogram dan menangkap empat pelaku yang diduga sebagai pemasok ke wilayah Kabupaten Aceh Tenggara, Selasa (22/4/2025). 


  • Festival Bunin Aceh Timur, Ruang Budaya dan Seruan Kampanye Perlindungan Hutan
    Aceh | sekitar 2 jam lalu
    Festival Bunin Aceh Timur, Ruang Budaya dan Seruan Kampanye Perlindungan Hutan

    DIALEKSIS.COM | Idi Rayeuk - Festival Bunin digelar di Gampong Bunin, Kecamatan Serbajadi, Aceh Timur. Suasana desa yang tenang berubah menjadi ramai sejak pagi pada Selasa (22/4/2025). Warga berkumpul disana menyambut tamu-tamu penting yang datang dari berbagai daerah. Salah satunya, Bupati Aceh Timur Iskandar Usman Al-Farlaky, yang hadir bersama ketua TP- PKK Aceh Timur Ny. lismawani Iskandar Al- Farlaky.

  • BMA Validasi Calon Penerima Bantuan Stunting dan Pasien Kronis di Aceh Selatan
    Aceh | sekitar 4 jam lalu
    BMA Validasi Calon Penerima Bantuan Stunting dan Pasien Kronis di Aceh Selatan

    DIALEKSIS.COM | Tapaktuan - Baitul Mal Aceh (BMA) melakukan validasi dan verifikasi data calon penerima bantuan dana penanggulangan untuk anak stunting dan bantuan dana bagi penderita penyakit kronis di Kabupaten Aceh Selatan, Selasa (22/4/2025). Kegiatan ini mencakup 30 data calon penerima bantuan anak stunting dan 8 data penderita penyakit kronis.

  • Ketua TP PKK Aceh Tinjau Lokasi Jembatan Krueng Sawang yang Ambruk
    Aceh | 7 jam lalu
    Ketua TP PKK Aceh Tinjau Lokasi Jembatan Krueng Sawang yang Ambruk

    DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Ketua Tim Penggerak PKK Aceh, Marlina Muzakir, didampingi Kepala Dinas PUPR Aceh, Mawardi, dan Wakil Bupati Aceh Utara, Tarmizi meninjau lokasi Jembatan Krueng Sawang di Kecamatan Sawang, Aceh Utara, Selasa (22/4/2025). 

  • Direktur PDAM Tirta Mountala Aceh Besar Paparkan Hasil Kerja Periode 2018-2024
    Aceh | 9 jam lalu
    Direktur PDAM Tirta Mountala Aceh Besar Paparkan Hasil Kerja Periode 2018-2024

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Bupati Aceh Besar Muharram Idris (Syech Muharram) didampingi Wakil Bupati Drs. Syukri A Jalil memanggil Direktur utama berserta direksi PDAM Tirta Mountala untuk melakukan pemaparan hasil pelaksanaan kerja PDAM Tirta Mountala sebagai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) periode 2018 hingga 2024 di Ruang Rapat Gedung Dekranasda Gampong Gani, Kecamatan Ingin Jaya, Aceh Besar, Selasa (22/4/2025).

  • Jemaah Haji Aceh Kloter Pertama Berangkat 18 Mei dengan Menu Khas Keumamah
    Aceh | 9 jam lalu
    Jemaah Haji Aceh Kloter Pertama Berangkat 18 Mei dengan Menu Khas Keumamah

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Jemaah haji asal Aceh pada kloter pertama akan memulai perjalanan ke Arab Saudi pada 18 Mei mendatang melalui Bandara Sultan Iskandar Muda, Aceh Besar. Selama penerbangan, para jemaah akan disajikan dua kali makan utama dan satu makanan ringan dengan menu yang mengutamakan cita rasa khas Aceh, termasuk hidangan ikonik keumamah (ikan kayu khas Aceh).


  • Berguru ke Malang, Aceh Tengah Kembangkan Pariwisata Dan Pertanian
    Aceh | 10 jam lalu
    Berguru ke Malang, Aceh Tengah Kembangkan Pariwisata Dan Pertanian

    Dalam pertemuan awal di Pendopo Bupati Malang, rombongan Pemkab Aceh Tengah yang dipimpin oleh Bupati Drs. Haili Yoga, M.Si., Selasa (22/04/2025), menyampaikan keinginan untuk mempelajari pengelolaan destinasi wisata yang berorientasi pada peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD), pengembangan desa wisata, dan pemasaran digital.

  • Pemkab Aceh Jaya dan PLN Tanam 20.000 Mangrove dan Salurkan Listrik Gratis
    Aceh | 1 hari lalu
    Pemkab Aceh Jaya dan PLN Tanam 20.000 Mangrove dan Salurkan Listrik Gratis

    DIALEKSIS.COM | Calang - Dalam upaya menjaga kelestarian lingkungan sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat, Pemerintah Kabupaten Aceh Jaya bersama PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Aceh melaksanakan dua agenda sosial penting pada Selasa (22/4/2025), yakni penanaman 20.000 pohon mangrove dan penyaluran bantuan listrik gratis untuk warga prasejahtera.

  • Peringatan HUT ke-820: Refleksi atas Sejarah Panjang Kota Banda Aceh
    Aceh | 1 hari lalu
    Peringatan HUT ke-820: Refleksi atas Sejarah Panjang Kota Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kota Banda Aceh genap berusia ke-820 tahun pada hari ini, Selasa (22/4/2025). Dalam rangka memperingati momen bersejarah ini, Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Banda Aceh menggelar sidang paripurna istimewa di Gedung DPRK, yang dihadiri oleh berbagai elemen pemerintahan dan masyarakat.

  • Pemerintah Aceh Tunda Pilchiksung Sambil Tunggu Keputusan MK soal Masa Jabatan Keuchik
    Aceh | 1 hari lalu
    Pemerintah Aceh Tunda Pilchiksung Sambil Tunggu Keputusan MK soal Masa Jabatan Keuchik

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh melalui Sekretariat Daerah resmi mengeluarkan kebijakan relaksasi terhadap pelaksanaan tahapan Pemilihan Keuchik Secara Langsung (Pilchiksung) di sejumlah gampong. Relaksasi ini diberikan untuk keuchik yang masa jabatannya berakhir pada periode Februari 2024 hingga Desember 2025.

  • HUT Banda Aceh Ke-820: Enam Remaja Kelahiran 22 April Terima e-KTP Perdana
    Aceh | 1 hari lalu
    HUT Banda Aceh Ke-820: Enam Remaja Kelahiran 22 April Terima e-KTP Perdana

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wali Kota Banda Aceh Illiza Sa’aduddin Djamal menyerahkan Kartu Tanda Penduduk elektronik (e-KTP) perdana kepada enam remaja yang telah berusia 17 tahun. Istimewanya, tanggal kelahiran mereka bertepatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-820 Kota Banda Aceh



  • Jelang Keberangkatan Haji: Jemaah Aceh Diingatkan Jangan Bawa Barang Mewah dan Barang Dilarang
    Aceh | 1 hari lalu
    Jelang Keberangkatan Haji: Jemaah Aceh Diingatkan Jangan Bawa Barang Mewah dan Barang Dilarang

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang keberangkatan Kloter pertama jemaah haji asal Aceh pada 18 Mei 2025, Kementerian Agama (Kemenag) Aceh mengingatkan calon “tamu Allah” untuk tidak membawa barang mewah atau barang terlarang guna menghindari risiko kehilangan, penyitaan, atau gangguan selama perjalanan ibadah. Pesan ini disampaikan langsung oleh Kepala Kanwil Kemenag Aceh, Azhari, dalam rapat koordinasi persiapan haji di Asrama Haji Embarkasi Aceh, Selasa (22/4/2025).

  • Jaga Desa, Pilar Transparansi dan Akuntabilitas di Gampong
    Aceh | 1 hari lalu
    Jaga Desa, Pilar Transparansi dan Akuntabilitas di Gampong

    DIALEKSIS.COM | Sabang - Upaya membangun tata kelola gampong yang bersih, transparan, dan akuntabel kini mendapat angin segar lewat kehadiran platform digital Jaga Desa. Kepala Kejaksaan Negeri Kota Sabang, Milono Raharjo, S.H., M.H., menilai bahwa inovasi tersebut menjadi langkah progresif dalam memperkuat pengawasan serta mencegah potensi tindak pidana, khususnya korupsi, di tingkat gampong.

  • Prof. Ilham Maulana Jadi Guru Besar USK, Soroti Inovasi Energi Hijau Dalam Orasi Ilmiah
    Aceh | 1 hari lalu
    Prof. Ilham Maulana Jadi Guru Besar USK, Soroti Inovasi Energi Hijau Dalam Orasi Ilmiah

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Prof. Dr. Muhammad Ilham Maulana, ST., MT., mantan Direktur Politeknik Aceh Selatan Periode 2014 - 2017, resmi dikukuhkan sebagai Guru Besar Universitas Syiah Kuala (USK) dalam bidang Teknik Mesin. Pengukuhan berlangsung secara khidmat di Event Hall Academic Activity Center (AAC) Prof. Dayan Dawood, M.A., USK Darussalam, Selasa (22/4/2025), dihadiri sivitas akademika, pejabat pemerintah, serta undangan terkemuka dari berbagai instansi.

  • Pemerintah Aceh Perkuat Kolaborasi dengan Ulama dalam Peringatan Haul ke - 66 Abuya Muda Waly
    Aceh | 1 hari lalu
    Pemerintah Aceh Perkuat Kolaborasi dengan Ulama dalam Peringatan Haul ke - 66 Abuya Muda Waly

    DIALEKSIS.COM | Aceh Selatan - Pemerintah Aceh menunjukkan komitmennya dalam mempererat sinergi dengan ulama melalui kehadiran Kepala Dinas Pendidikan Dayah Aceh, Dr. Munawar A Djalil, MA, pada peringatan Haul ke-66 Abuya Muda Waly Al-Khalidy di Kompleks Dayah Darussalam Al-Waliyah, Labuhan Haji Barat, Kabupaten Aceh Selatan. Acara yang digelar Selasa (22/4/2025) ini dihadiri ribuan jamaah, termasuk santri, alumni, tokoh agama, dan masyarakat lintas daerah, sebagai bentuk penghormatan terhadap sosok ulama kharismatik pendiri Dayah Darussalam.

  • Pemerintah Buatkan Sekolah Rakyat di Tiga Wilayah di Aceh, Ini Respon Kadinsos Muslem
    Aceh | 1 hari lalu
    Pemerintah Buatkan Sekolah Rakyat di Tiga Wilayah di Aceh, Ini Respon Kadinsos Muslem

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah pusat melalui Kementerian Sosial (Kemensos) segera merealisasikan pembangunan Sekolah Rakyat (SR) berbasis boarding school di 280 kabupaten/kota di Indonesia pada 2025. Tiga wilayah di Aceh, yaitu Kabupaten Aceh Barat, Kota Subulussalam, dan Kabupaten Aceh Singkil, masuk dalam daftar prioritas program yang digagas Presiden Prabowo Subianto ini.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »

dinsos
inspektorat
koperasi
disbudpar