kip lhok
Beranda / Berita / Aceh / Kalak BPBA Mendapat Penghargaan TDMRC

Kalak BPBA Mendapat Penghargaan TDMRC

Jum`at, 12 Oktober 2018 08:00 WIB

Font: Ukuran: - +


DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Pelaksana BPBA Teuku Ahmad Dadek, SH mendapat penghargaan dari TDMRC pada acara Malam Penganugerahan TDMRC Award pada Aceh International Workshop and Expo on SUstainable Tsunami Disaster Recovery, di Hotel Hermes Banda Aceh (10/10).

Penghargaan diberikan atas kontribusinya secara signifikan terhadap pengurangan risiko bencana (PRB) di tingkat daerah maupun nasional. Teuku Ahmad Dadek dinilai banyak berkontribusi sebagai birokrat dan praktisi dan PRB. Kiprah beliau meliputi gebrakan seperti pemanfaatan bangunan ruko sebagai tempat evakuasi tsunami di Aceh Barat dan produksi lagu-lagu bermuatan PRB.

Acara penganugerahan tersebut dihadiri oleh praktisi kebencanaan maupun akademisi kebencana nasional maupun international.

Aceh International Workshop and Expo on SUstainable Tsunami Disaster Recovery merupakan event tahunan yang diselenggarakan TDMRC (tsunami Disaster Mitigation Research Center) sebagai forum komunikasi antar ilmuwan bencana dalam rangka meningkatkan pemahaman pengurangan risiko bencana. (BPPA)

Keyword:


Editor :
AMPONDEK

Berita Terkait
    riset-JSI
    Komentar Anda