kip lhok
Beranda / Berita / Aceh / USK Business Awards 2022, Rektor Serahkan Penghargaan pada 9 Unit Bisnis Berprestasi

USK Business Awards 2022, Rektor Serahkan Penghargaan pada 9 Unit Bisnis Berprestasi

Sabtu, 17 Desember 2022 11:00 WIB

Font: Ukuran: - +


[Foto: For Dialeksis]

Pemilihan dilakukan oleh tim yang ditunjuk dan terdiri dari panel ahli BPBU. Untuk tahun pertama ini ada 9 kategori award yang diberikan yaitu:

1. Productivity Achievement Award: Rumah Sakit Pendidikan Prince Nayef USK.

2. Strategic Planning Award: UPT Percetakan.

3. Content Strategy Award: Rumah Sakit Hewan Pendidikan.

4. Quality Management Award: AAC Dayan Dawood.

5. Growth Strategy Award: Unit Bisnis Jasa Kepakaran.

6. Specialist Accommodation Award: Asrama Mahasiswa.

7. Honorary Award: Atsiri Research Center (ARC) PUIPT Nilam Aceh.

8. Lifetime Achievement Award: Prof. Dr. Ir. Agussabti, M.Si., IPU.& drh. Mulyadi Adam, M. Sc.

9. Employee Recognition Award: Hendra Halim, SE, ME. []

Halaman: 1 2 3
Keyword:


Editor :
Alfatur

riset-JSI
Komentar Anda