DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Puluhan anak berbagi ruang aktif dengan mengikuti lomba mewarnai dan melukis massal di Museum Tsunami Banda Aceh, Minggu (27/7/2025).
Kegiatan ini dilakukan untuk menyosialisasikan bahwa anak perlu ruang kreatifitas untuk menghindari kecanduan gadget dalam aktifitasnya sehari-hari, sekaligus sebagai rangkaian peringatan Hari Anak Nasional (HAN), yang menekankan tindakan nyata yang berdampak.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Digital memperkuat upaya perlindungan masyarakat di ruang digital melalui tiga strategi utama, yaitu peningkatan literasi digital, penindakan konten berbahaya, dan regulasi perlindungan anak.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sabtu pagi di RSIA Cempaka Az-Zahra tak seperti biasanya. Lobi depan Gedung B mendadak ramai oleh canda tawa anak-anak, lembaran gambar yang mulai berwarna, serta para orang tua yang larut dalam obrolan hangat seputar tumbuh kembang si kecil.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah kembali menggelar Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) 2025 mulai Agustus hingga November mendatang. Program tahunan ini merupakan langkah strategis melindungi anak-anak usia sekolah dari Penyakit yang Dapat Dicegah dengan Imunisasi (PD3I), serta mendukung target eliminasi campak-rubella pada 2026 dan eradikasi polio di Indonesia.
DIALEKSIS.COM | Redelong - Mahasiswa Universitas Syiah Kuala (USK) dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Program Studi Akuntansi, tengah melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Literasi selama sebulan penuh, sejak 2 Juli hingga 31 Juli 2025, di Kampung Rembele, Kecamatan Bukit, Kabupaten Bener Meriah, Aceh.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dalam momentum peringatan Hari Anak Nasional 2025, Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid menegaskan pentingnya perlindungan anak-anak di ruang digital.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Wajah Sayed Zulfikar dipenuhi haru. Air matanya jatuh perlahan, membasahi pipi saat ia berdiri di Istana Negara, Rabu siang, 23 Juli 2025. Ia mencoba menahan getar suaranya ketika diminta berbicara di depan hadirin. Sulit membendung emosi, sebab hari itu bukan hari biasa. Anak lelakinya, Sayed Muhammad, baru saja dilantik Presiden Joko Widodo sebagai perwira TNI usai menyelesaikan pendidikan di Akademi Militer (Akmil) Magelang.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam acara bertajuk “Pentas Seni Inklusi #2”, suara dan ekspresi anak-anak dari lima Sekolah Luar Biasa (SLB) di Kota Banda Aceh bergema. Panggung aula Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh menjadi arena mereka unjuk talenta.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh terus menunjukkan komitmen kuat dalam memperjuangkan keadilan akses pendidikan bagi seluruh lapisan masyarakat. Melalui Dinas Pendidikan Aceh, pemerintah meluncurkan Program Beasiswa Unggul sebagai bentuk perhatian khusus terhadap anak-anak yatim, piatu, dan keluarga miskin yang berprestasi.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2025 menjadi momen refleksi penting bagi para orangtua.
Psikolog anak dari Klinik Psikodista, Sara Ruhghea Imaddudin, mengingatkan anak bukan sekadar objek didikan, tetapi subjek yang juga memiliki hak untuk didengarkan dan dilibatkan dalam pengambilan keputusan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka Hari Anak Nasional (HAN) 2025, Yayasan Amanah Poppy Amalia menyuarakan pentingnya perlindungan kesehatan mental anak-anak lewat seminar nasional bertajuk pentingnya Menjaga Kesehatan Mental Anak Untuk Anak Indonesia dan Palestina.
DIALEKSIS.COM | Blangpidie - Kepala Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Aceh Barat Daya (Abdya), Dr H Salman Alfarisi S Ag M Pd, mengingatkan bahwa pernikahan anak usia dini dapat menjadi salah satu pemicu tingginya angka perceraian akibat ketidakmatangan pasangan dalam membina rumah tangga.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Suasana Banda Aceh Car Free Day (CFD) di Jalan Daud Beureueh, Minggu (20/7/2025) pagi, dihiasi canda-tawa puluhan anak usia dini. Didampingi orang tua dan guru, mereka berkumpul untuk memperingati Hari Anak Nasional.
DIALEKSIS.COM | Palestina - Satu dari 10 anak yang diperiksa di klinik-klinik di Gaza yang dikelola oleh badan PBB untuk pengungsi Palestina, UNRWA, mengalami malnutrisi, seiring melonjaknya angka kelaparan anak-anak di wilayah tersebut di tengah blokade Israel yang terus berlanjut terhadap bantuan kemanusiaan.
DIALEKSIS.COM | Kutacane - Sesuai dengan surat edaran Pemerintah Aceh Nomor : 400.3.2/8815 tentang Masa Pengenalan Lingkungan Satuan Pendidikan Ramah Bagi Murid Baru, Satuan Pendidikan PAUD, TK/RA, SD/MI, SMP/MTS, SMA/SMK/SLB sederajat, di tahun ajaran 2025/2026.
DIALEKSIS.COM | Blangpidie - Pemerintah Kabupaten Aceh Barat Daya (Pemkab Abdya) menerbitkan Surat Edaran Nomor: 400.3.2/954 tentang Masa Pengenalan Lingkungan Satuan Pendidikan (MPLS) Ramah Bagi Murid Baru Tahun Ajaran 2025/2026. Edaran ini ditujukan kepada seluruh kepala satuan pendidikan mulai dari PAUD hingga SMA/SMK/SLB sederajat serta madrasah di wilayah Kabupaten Aceh Barat Daya.
DIALEKSIS.COM | Sabang - Liburan telah usai, menyambut tahun ajaran baru 2025/2026, Wali Kota Sabang Zulkifli H. Adam mengimbau para orang tua atau wali untuk mengantar anaknya pada hari pertama masuk sekolah pada Senin, 14 Juli 2025 mendatang.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Angka perkawinan anak di Indonesia terus menurun dalam tiga tahun terakhir. Kementerian Agama (Kemenag) mencatat, pada 2022 terdapat 8.804 pasangan di bawah usia 19 tahun yang menikah. Jumlah ini turun menjadi 5.489 pasangan pada 2023, lalu kembali menurun menjadi 4.150 pasangan pada 2024.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kekhawatiran terhadap punahnya bahasa Aceh kini semakin nyata. Menurut data Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Bahasa Aceh mendapatkan skor 3 berdasarkan kriteria UNESCO. Ini artinya, bahasa Aceh berada pada tingkat ancaman kepunahan yang tinggi.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menanggapi fenomena ini, Direktur Eksekutif Flower Aceh, Riswati, menyatakan bahwa perlindungan anak tidak cukup hanya dilakukan lewat penegakan hukum. Yang lebih krusial adalah menciptakan benteng-benteng perlindungan sejak dari rumah dan lingkungan terdekat.