-
Aceh | 16 hari laluMuzammil Hasballah Ajak Pemuda Aceh untuk Dekat dengan Al-Qur'an
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ustaz Muzammil Hasballah mengajak para pemuda Aceh untuk dekat dengan Al-Quran lewat kajian Qur'anic Lifestyle: Menjadikan Al-Quran sebagai Panduan Hidup yang dilaksanakan di Masjid Fathun Qarib Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh, Kamis (7/11/2024).
-
Polkum | 1 bulan laluMampu Baca Al-Quran, Tiket Emas Kursi Gubernur Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bagi politikus Aceh, kemampuan membaca Al-Quran rupanya bukan sekadar keterampilan spiritual. Ia adalah tiket emas menuju kursi gubernur. Setidaknya, begitulah klaim Dr Nurlis Effendi SH MM, tokoh Partai Aceh yang juga Ketua Divisi Survei dan Riset tim pemenangan pasangan Mualem-Dek Fad.
-
Polkum | 2 bulan laluBustami Dianggap Mampu Baca Alquran, KIP Aceh Bisa Digugat ke PTUN
DIALEKSIS.COM | Aceh - Hermanto, SH, seorang pakar hukum sekaligus praktisi, menyatakan bahwa calon Gubernur Aceh yang dianggap tidak mampu membaca Al-Quran dapat digugat ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). Hal ini berdasarkan pada Pasal 22 Huruf C Qanun Aceh Nomor 5 tahun 2012 tentang Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati serta Walikota/Wakil Walikota.
-
Polkum | 2 bulan laluKIP Aceh Tegaskan Penilaian Uji Baca Al-Quran Berdasarkan Kriteria Objektif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakil Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, Agusni AH, menegaskan bahwa penilaian uji baca Al-Quran bagi calon gubernur Aceh dilakukan berdasarkan kriteria yang objektif. Agusni menyatakan, KIP hanya menerima hasil penilaian dari tim penguji dan keputusan akhir mengenai kelulusan berada di tangan KIP.
-
Berita | 2 bulan laluProf. Armiadi Musa Jelaskan Detail Proses Uji Baca Al-Quran Calon Gubernur Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Guru Besar Fakultas Syariah dan Hukum (FSH) UIN Ar-Raniry, Prof. Dr. Armiadi Musa, MA., yang juga anggota tim seleksi uji baca Al-Quran, memberikan penjelasan terperinci mengenai tahapan dan kriteria penilaian uji baca Al-Quran yang harus diikuti oleh calon gubernur Aceh. Uji baca Al-Quran ini merupakan salah satu syarat wajib yang harus dipenuhi oleh setiap calon gubernur sebagai bagian dari proses seleksi dalam Pilkada Aceh.
-
Polkum | 2 bulan laluCalon Gubernur Aceh Uji Kemampuan Baca Al-Quran di Masjid Raya Baiturrahman
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dua pasangan bakal calon (bacalon) Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh untuk Pilkada 2024, Bustami Hamzah dan Tgk Muhammad Yusuf A Wahab (Tu Sop), serta Muzakir Manaf dan Fadhlullah, mengikuti tes baca Al-Quran di Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh.
-
Polkum | 2 bulan laluTuai Protes, Uji Mampu Baca Al-Quran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bireuen Diulang
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Bireuen, hari ini, Rabu (4/9/2024) melaksanakan uji mampu baca Al-Quran bagi Calon Bupati dan Wakil Bupati Bireuen yang akan bertarung pada Pilkada Tahun 2024 bertempat di Mesjid Agung Sultan Jeumpa Bireuen.
-
Aceh | 1 tahun laluViral Polisi Aceh Suara Merdu Ngaji, Lantunkan Ayat Suci Al-quran Dalam Posisi Sigap
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Viral video aksi seorang anggota Propam Polda Aceh yang sedang melantunkan ayat suci Alquran, dalam keadaan sigap dan tanpa melihat mushaf.
-
Nasional | 1 tahun laluKemendagri Dukung Festival Al-Quran Braille dan Dzikir Bersama 1000 Tunanetra
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendukung kegiatan Festival Al-Quran Braille dan Dzikir Bersama 1000 Tunanetra untuk Satu Indonesia yang digelar di Masjid Istiqlal Jakarta dari tanggal 1 hingga 2 Desember 2022 dan Hall Balairung Jakarta dari tanggal 2 hingga 4 Desember 2022.
-
Aceh | 2 tahun laluWabup Aceh Utara Fauzi Yusuf Tutup Kegiatan Kampoeng Al-Quran
DIALEKSIS.COM | Aceh Utara - Wakil Bupati Aceh Utara, Fauzi Yusuf menutup secara resmi kegiatan Kampoeng Al-Quran Ke-III dan Festival Tahun 2022 yang digelar Ikatan Masyarakat Pelajar Matangkuli (Impelma) Banda Aceh, Bersama PK KNPI Matangkuli dan Remaja Mesjid di Halaman Mesjid Besar Al-Khalifah Ibrahim Matangkuli Aceh Utara, Minggu Malam (01/11/22).
-
Nasional | 2 tahun laluMinta Hapus 300 Ayat Al-Quran, Kasus Saifuddin Naik Tingkat Penyidikan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri meningkatkan status penanganan perkara terkait pernyataan pendeta bernama Saifuddin Ibrahim yang meminta agar 300 ayat Al-Quran dihapus.
-
Berita | 2 tahun laluKomunitas Woyla Meutaloe Wareh Salurkan Wakaf Al-Quran
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Komunitas Woyla Meutaloe Wareh (K-WMW) menyalurkan wakaf/infaq mushaf Al-Quran di tujuh titik di Woyla Raya, Aceh Barat.
-
Tajuk | 2 tahun laluRahasia Dibalik Pengulangan Ayat-Ayat Al-Quran
DIALEKSIS.COM | Salah satu anugerah yang diberikan Allah SWT kepada manusia yaitu kemampuan untuk berkomunikasi antara satu dengan yang lain. Karenanya, isyarat mengenai komunikasi tersebut dapat dilihat dalam Al-Quran Surat Ar Rahman ayat 4, yang berbunyi عَل‘َ…َهُ ال’بَيَانَ (Artinya: “Mengajarnya pandai berbicara”).
-
Dunia | 3 tahun laluViral AlQuran di Lutut Dewa Hindu, Ricuh dan Tewaskan 2 Orang di Bangladesh
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Viral video Alquran di lutut patung dewa Hindu, memicu kerusuhan. Setidaknya dua orang tewas akibat kericuhan di Bangladesh pada Jumat (15/10/2021).
-
Nasional | 3 tahun laluPolisi Telusuri Penggunaan Lembaran Al-Quran Sebagai Bahan Petasan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Adanya petasan yang terbuat daru balutan kertas yang bertuliskan ayat suci Al-quran kini tengah ditelusuri oleh pihak kepolisian di Ciledug, Kota Tangerang.
-
Nasional | 4 tahun laluKementerian Agama Tingkatkan Produksi Cetak Al-Qur'an
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kementerian Agama terus berupaya meningkatkan produksi percetakan Al-Qur'an. Hal ini ditegaskan Menteri Agama Fachrul Razi saat mengunjungi satu-satunya percetakan kitab suci yang dimiliki negara, Unit Pencetakan Al Qur'an (UPQ) di bilangan Ciawi Bogor, Jawa Barat, Selasa (25/2/2020).