DIALEKSIS.COM | Aceh Besar - Suasana mencekam dan aksi unjuk rasa dari puluhan mahasiswa Universitas Abulyatama (Unaya) menggelar unjuk rasa di gerbang kampus Lampoh Keudee, Aceh Besar, Senin (14 April 2025). Mereka menuntut hak pendidikan yang terhambat serta membakar ban sebagai bentuk protes.
DIALEKSIS.COM | Langsa - Dua warga dari Kecamatan Langsa Timur menyerahkan dua pucuk senjata api, satu granat tangan, dan sejumlah amunisi kepada Komandan Kodim (Dandim) 0104/Aceh Timur, Letkol Inf Tri Purwanto, S.I.P.
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, Polres Lhokseumawe melalui personel patroli menyambangi sopir truk saat proses bongkar muatan di sejumlah titik strategis, Sabtu (29/3/2025). Kegiatan ini dilakukan untuk mencegah aksi premanisme serta memberikan rasa aman bagi para pekerja.
DIALEKSIS.COM | Opini - Kesalahan terbesar bangsa ini adalah membisu ketika menyaksikan konstitusi dikebiri secara sistematis. Pengesahan revisi UU TNI No. 34/2004 menjadi cermin bagaimana rezim secara terang-terangan mempertontonkan pelanggaran konstitusi tanpa rasa malu di hadapan rakyat.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri, Safrizal ZA, mengapresiasi aksi humanis Satuan Polisi Pamong Praja dan Perlindungan Masyarakat (Satpol PP dan Linmas) dalam mengatur pedagang selama bulan Ramadan.
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Polres Aceh Barat menegaskan bahwa mereka tidak akan memberikan ruang bagi aksi premanisme yang mengganggu pelaku usaha di wilayah Aceh Barat. Pernyataan ini disampaikan Kapolres Aceh Barat, AKBP Andi Kirana, S.I.K., M.H., pada Senin (17/3/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemilik kendaraan yang terdeteksi melakukan pelanggaran melalui sistem Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) diwajibkan untuk segera melakukan konfirmasi. Proses konfirmasi dapat dilakukan melalui laman resmi https://konfirmasi-etle.polri.go.id
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bank Aceh Syariah menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) secara hybrid melalui platform Zoom pada Jumat (14/3/2025). Rapat yang dipimpin langsung oleh Gubernur Aceh, Muzakir Manaf, selaku Pemegang Saham Pengendali ini dihadiri seluruh pemegang saham dari kabupaten dan kota di Aceh. Agenda utama rapat adalah menyepakati langkah strategis reorganisasi kepengurusan guna meningkatkan efektivitas dan daya saing di industri perbankan syariah.
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Petani Kecamatan Meurah Mulia, Kabupaten Aceh Utara, tidak bisa ke sawah lantaran mesin pompanisasi digunakan petani untuk mengaliri air sungai ke sawah telah ambruk ke sungai Krueng Pase akibat pembangunan bendungan Krueng Pase yang sedang dikerjakan oleh rekanan.
DIALEKSIS.COM | Bogor - Kasus viral pengendara yang merasa dipalak oleh pak ogah dan joki jalur alternatif Puncak, Bogor menjadi atensi Polri. Oleh karena itu, patroli gabungan digelar untuk memastikan rasa aman bagi pengendara.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Serangan udara Pakistan di Afghanistan timur menewaskan 46 orang, sebagian besar wanita dan anak-anak, kata seorang pejabat pemerintah Taliban pada hari Rabu (25/12/2024).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Pertanian (Kementan) mengusulkan alokasi anggaran tahun 2025 sebesar Rp23,61 triliun diprioritaskan untuk mendukung program swasembada beras.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Safrizal ZA, secara resmi menyetujui alih kelola Wilayah Kerja Rantau dengan menggunakan mekanisme term and condition existing yang selama ini diterapkan di Wilayah Kerja Pertamina EP.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Program Penangkapan Ikan Terukur (PIT) yang dijalankan oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) telah membawa peningkatan signifikan terhadap kualitas data perikanan Indonesia.
DIALEKSIS.COM | Pidie Jaya - Pernyataan kontroversial Calon Wakil Bupati Pidie Jaya nomor urut 01, Hasan Basri, tentang buruknya pelayanan kesehatan di daerah tersebut menuai kecaman. Kritik tersebut dilontarkan Hasan saat debat publik Pilkada Pidie Jaya 2024.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh menunjukkan komitmennya dalam mendukung kegiatan Bimbingan Organisasi (BO) yang diselenggarakan oleh Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Kota Banda Aceh. Acara yang berlangsung di Lading Hotel Banda Aceh ini dibuka oleh Pj Wali Kota Banda Aceh yang diwakili oleh Pj Sekda, Bakhtiar, bertepatan dengan peringatan HUT ke-44 RAPI, Minggu (10/11/2024).
DIALEKSIS.COM | Bali - Produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Aceh Besar ikut serta pada pameran Peer Learning Meeting Nasional di Sanur, Bali, Jumat (8/11/2024).
DIALEKSIS.COM | Dunia - Budidaya tanaman opium di Afghanistan tumbuh pada tahun 2024 meskipun ada larangan yang diberlakukan Taliban, menurut laporan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Budidaya meningkat sekitar 19 persen tahun ini, menurut laporan yang diterbitkan pada hari Rabu (6/11/2024) oleh Kantor Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Narkoba dan Kejahatan (UNODC).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ribuan personel pengamanan dikerahkan untuk mengawal jalannya aksi unjuk rasa dari kelompok buruh, hari ini. Aksi tersebut dilaksanakan di Patung Kuda Arjuna, Jakarta Pusat.
DIALEKSIS.COM | | Banda Aceh - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) adalah sebuah organisasi besar yang akan melahirkan calon-calon pemimpin besar di masa mendatang. Karena itu, usaha untuk menjaga dirinya juga besar.