DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya membenarkan bahwa usulan Presiden Prabowo Subianto terkait pemilihan kepala daerah melalui DPRD tengah menjadi salah satu topik yang dibahas pemerintah. Menurut Bima, kajian mendalam terhadap usulan tersebut sedang digodok dan semakin cepat kajian selesai, semakin baik untuk realisasinya.
DIALEKSIS.COM | Jabar - Muttaqin, S.T., M.Cs., dosen muda Universitas Sains Cut Nyak Dhien, Langsa, Aceh, berhasil menyabet gelar juara dalam Sayembara Penulisan Buku Umum Keagamaan Islam 2024. Karyanya yang berjudul "Generasi Muda dan Ancaman Radikalisme Online" terpilih sebagai salah satu dari 29 naskah terbaik dalam kompetisi bergengsi yang diselenggarakan oleh Subdit Kepustakaan Dirjen BIMAS Islam Kementerian Agama RI.
DIALEKSIS.COM | Lampung - Polda Lampung tidak bisa menolak laporan yang ditujukan kepada tiktokers Bima Yudho. Polisi masih mempelajari laporan tersebut.
DIALEKSIS.COM | Yogyakarta - Pelatih Timnas U-16 Bima Sakti berpesan kepada anak-anak asuhnya dan pecinta sepakbola Tanah air agar menaruh respek kepada setiap calon Garuda Asia.