-
Ekonomi | 1 bulan laluHingga Agustus 2024, Realisasi Pendapatan APBD Provinsi Aceh Sebesar 56,40 Persen
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kegiatan rutin Asset dan Liabilities Committee (ALCo) Regional Aceh, yang diadakan oleh Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb), mengungkapkan hasil kinerja APBN dan APBD Aceh hingga 31 Agustus 2024.
-
Nasional | 2 bulan laluKominfo Minta Klarifikasi DJP Terkait Dugaan Kebocoran Data NPWP
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) merespons dugaan kebocoran data pribadi Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dengan meminta klarifikasi dari Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan. Langkah itu dilakukan sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Sistem dan Transaksi Elektronik (PP PSTE).
-
Ekonomi | 4 bulan laluKadin Aceh dan DJP Aceh Perkuat Sinergi demi Kemajuan Ekonomi Daerah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam langkah strategis untuk mempererat hubungan antara dunia usaha dan otoritas pajak, Dewan Pengurus Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Aceh mengadakan audiensi dengan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Aceh pada Jumat sore (5/7/2024). Pertemuan yang berlangsung di "Aceh Mulia Cafe", ruang khusus Kanwil DJP Aceh, menjadi ajang diskusi produktif antara kedua lembaga.
-
Data | 6 bulan laluKanwil DJKN Aceh Catat Capaian PNBP Sebesar Rp 5,2 Miliar Hingga Maret 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kanwil Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Aceh mencatat capaian Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) melalui pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) periode 2024, sampai dengan 31 Maret 2024 ini telah mencapai Rp 5.213.998.532.
-
Pemerintahan | 6 bulan laluPenerimaan Pajak di Aceh Mencapai Rp 1,45 Triliun Per 30 April 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kanwil Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Aceh mencatat penerimaan pajak per 30 April 2024 mencapai 23,54% yaitu sebesar Rp 1,45 Triliun dari target APBN tahun 2024.
Plt Kepala Kanwil DJP Aceh, Arridel Mindra mengatakan kontribusi terbesar penerimaan Kanwil DJP Aceh masih didominasi oleh sektor Administrasi Pemerintahan dan Jaminan Sosial Wajib yaitu sebesar 29,81%.
-
Aceh | 6 bulan laluKepatuhan SPT Tahunan 2024 di Provinsi Aceh Tumbuh 11,95 Persen
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepatuhan pelaporan SPT Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) di Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Aceh mengalami peningkatan dengan pertumbuhan 11,95 persen.
-
Aceh | 7 bulan laluTahun 2024, Kanwil DJP Aceh Targetkan 343.372 SPT Tahunan PPh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Bidang Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat Kanwil DJP Aceh, Ridho Syafruddin mengatakan bahwa Kanwil Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Aceh menargetkan sebanyak 343.372 Penyampaian SPT Tahunan PPh.
-
Aceh | 7 bulan laluKadin dan DJP Kanwil Aceh Bakal Gelar Bimtek Pengisian Laporan SPT Pajak Badan Usaha
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kadin Aceh bersama Direktorat Jendral Pajak (DJP) Kantor Wilayah Aceh menyelenggarakan Bimbingan Teknis (Bimtek) pengisian laporan SPT Pajak Badan Usaha tahun 2024.
-
Aceh | 7 bulan laluAudiensi dengan DJPb Kemenkeu, Pj Gubernur Aceh Minta Dukungan PON dan PSN
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Bustami Hamzah, meminta dukungan Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Kementerian Keuangan untuk menyukseskan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut dan percepatan Proyek Strategis Nasional (PSN) di Aceh.
-
Ekonomi | 7 bulan laluAkhir Februari 2024, Realisasi Belanja APBN di Aceh Capai Rp6,02 Triliun
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Realisasi belanja negara di Provinsi Aceh hingga akhir Februari 2024 mencapai Rp6,02 triliun.
-
Ekonomi | 10 bulan laluKPP Pratama Aceh Besar Terbanyak Terima SPT Tahunan Capai 61.454
DIALEKSIS.COM | Aceh - KPP Pratama Aceh Besar pada tahun 2023 ini terbanyak menerima penyampaian SPT Tahunan PPh WP Badan dan Orang Pribadi mencapai 61.454 SPT dari 8 KPP Pratama di Provinsi Aceh.
-
Aceh | 10 bulan laluCapaian Penerimaan Pajak di Aceh Tahun 2023 Lampaui Target Sebesar Rp5,83 Triliun
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP Aceh) berhasil melampaui target penerimaan tahun 2023 dengan mengumpulan penerimaan pajak sebesar Rp5,83 Triliun atau 104,37 persen dari target sebesar Rp5,58 Triliun.
-
Ekonomi | 11 bulan laluKanwil DJP Kunjungi Kadin Aceh, Bahas Dunia Usaha dan Perpajakan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Aceh berkunjung ke Kantor Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Aceh, Kamis (14/12/2023).
-
Aceh | 11 bulan lalu48,59 Triliun Anggaran Belanja Negara di Aceh Tahun 2024
DIALEKSIS.COM | Aceh - Alokasi anggaran belanja negara di Provinsi Aceh tahun anggaran 2024 sebesar Rp48,59 triliun. Sebanyak Rp17,04 triliun DIPA untuk instansi Kementerian/Lembaga dan Transfer ke Daerah (TKD) sebesar Rp31,55 triliun.
-
Pemerintahan | 11 bulan laluKinerja APBA 2023 Positif, Pj Gubernur Terima Penghargaan dari Kanwil DJPb Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Achmad Marzuki menerima penghargaan dari Kementerian Keuangan melalui Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Provinsi Aceh, Selasa (5/12/2023) di Kantor Gubernur Aceh. Penghargaan itu berkat kinerja positif Pemerintah Aceh dalam pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Aceh (APBA) 2023.
-
Aceh | 1 tahun laluPenerimaan Pajak di Aceh Tumbuh Positif Capai 3,68 Persen
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perwakilan Kementerian Keuangan Aceh mengumumkan secara umum penerimaan pajak di Kanwil Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Aceh mengalami pertumbuhan positif sebesar 3,68 persen dibandingkan dengan penerimaan tahun sebelumnya.
-
Aceh | 2 tahun laluPolres Bener Meriah Raih Treasury Award DJPB Provinsi Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Polres Bener Meriah raih penghargaan atas capaian Indikator Kinerja Pelaksana Anggaran (IKPA) Triwulan II Tahun 2022 Treasury Award DJPB Provinsi Aceh. Penghargaan itu diterima Kepala Bagian Perencanaan Polres Bener Meriah Kompol Sabliansah di Gedung Keuangan Negara, Kota Banda Aceh, Rabu (19/10/2022).
-
Aceh | 2 tahun laluJaksa Agung RI Terima Kunjungan DJP Kemenkeu RI
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Senin (14/3/2022) pukul 09:00 WIB bertempat di Lantai 10 Gedung Kartika Adhyaksa, Jaksa Agung RI Burhanuddin menerima kunjungan Direktur Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan Republik Indonesia (Kemenkeu RI) Suryo Utomo dalam Acara Publikasi Penyampaian Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Pajak Penghasilan Orang Pribadi Pimpinan Lembaga Negara Tahun Pajak 2021.
-
Aceh | 2 tahun laluGubernur Aceh Apresiasi Dedikasi Safriadi Selama Menjabat Kakanwil DJPbN Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh Nova Iriansyah, mengapresiasi kerjasama yang terjalin baik antara Pemerintah Aceh dengan Syafriadi selama bertugas sebagai Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan Negara di Aceh.
Hal tersebut disampaikan oleh Gubernur saat menerima kunjungan silaturrahmi dan perpisahan Kepala Kantor Wilayah DJPb Aceh Syafriadi.
-
Nasional | 3 tahun laluWow! Ini PNS dengan Gaji Tertinggi di Indonesia, Tukin Rp100 Juta Lebih
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Gaji PNS sudah ditentukan dan disesuaikan dengan pangkat dan golongannya. Perbedaan besaran gaji PNS terletak pada tunjangan yang diberikan, tergantung pada seberapa besar tugas dan tanggung jawab yang diemban.