-
Data | 1 bulan lalu25,42 Juta UMKM Telah Onboarding Digital Pada Akhir 2023
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Melansir Buku Serial Pengarusutamaan Strategi Pengembangan Koperasi dan UKM, hingga Desember 2023 tercatat sudah ada 25,42 juta UMKM yang telah onboarding atau terhubung ke ekosistem digital. Angka tersebut melampaui target yang ditetapkan di tahun 2023 sebanyak 24 juta UMKM, berdasarkan perhitungan IDEA.
-
Berita | 10 bulan laluTapak Tilas Mengenang 19 Tahun Tsunami Aceh, Berikut Ini Tempatnya
DIALEKSIS.COM | Aceh - Bencana gempa dan tsunami yang menimpa Aceh pada 26 Desember 2004 menyisakan duka mendalam. Beberapa lokasi bekas bencana pun menjadi kenangan tersendiri bagi masyarakat Aceh.
-
Aceh | 11 bulan laluMilad GAM 4 Desember 2023: Ziarah dan Nobar Karya Wiliam Neseen
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Peringatan milad GAM, Muda Seudang Aceh lakukan ziarah dan nonton bersama di Kantor KPA Kutaradja Banda Aceh bertepatan pada tanggal 3 Desember 2023.
Acara doa bersama memperingati Milad GAM 4 Desember 1976. Sang inisiator Gerakan Aceh Merdeka, Hasan di Tiro dan beberapa pengikutnya mengeluarkan pernyataan perlawanan terhadap pemerintah RI yang dilangsungkan di Gunung Halimun, Pidie. Berdirinya GAM, nama resmi yang saat itu digunakan adalah AM, Aceh Merdeka.
-
Nasional | 1 tahun laluJelang Hari Raya Natal, 26 Desember 2022 Cuti Besama
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy menyebut 26 Desember 2022 bakal menjadi hari hari libur dalam rangka cuti bersama Hari Raya Natal.
-
Aceh | 1 tahun laluKantor PA Ditetapkan Sebagai Objek Vital Pengamanan 4 Desember, Jubir PA: Sejak Kapan?
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Publik dan simpatisan Partai Aceh menilai penjagaan yang dilakukan polisi di Kantor Partai Aceh telah merusak citra Partai Aceh.
-
Kolom | 1 tahun laluSiuman 4 Desember
DIALEKSIS.COM - Jika kantor Partai Aceh tidak dikepung polisi, 4 Desember tahun ini barangkali hanya akan menjadi tanggal yang alpa dari apapun jenis ingatan kolektif kita. Ia tidak lagi istimewa, akan menjadi biasa-biasa saja, setidaknya seperti 4 Desember dalam tahun-tahun sebelumnya.
-
Aceh | 1 tahun laluSilaturahmi dan Doa Bersama 4 Desember Berlangsung Khidmat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Acara silaturahmi dan doa bersama 4 Desember berjalan khidmat. Acara bertajuk "Silaturahmi dan Doa bersama Menuju Aceh Damai dan Sejahtera" tersebut berlangsung di Lapangan Blang Padang, Kecamatan Baiturrahman, Kota Banda Aceh, Minggu, 4 Desember 2022.
-
Nasional | 2 tahun laluAirlangga Sebut Dana PEN Baru Terserap 68 Persen Per 3 Desember
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengumumkan realisasi penggunaan dana pemulihan ekonomi nasional (PEN) sebesar Rp513,7 triliun per 3 Desember 2021. Realisasinya baru 68,6 persen dari total pagu mencapai Rp744,77 triliun.
-
Aceh | 4 tahun laluJelang Peringatan Milad GAM 4 Desember, Kapolres Bireuen Minta Warga Jaga Keamanan
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Kapolres Bireuen AKBP Gugun Hardi Gunawan meminta kepada seluruh elemen masyarakat Kabupaten Bireuen tetap menjaga keamanan dan kerukunan jelang peringatan Milad Gerakan Aceh Merdeka (GAM) pada 4 Desember 2019, tidak ada yang mengibarkan Bendera Bulan Bintang.