Beranda / /

  • Harga Kopi Meroket, Ketua ISMI Aceh: Petani Jangan Hanya Jadi Penonton
    Ekonomi | 13 jam lalu
    Harga Kopi Meroket, Ketua ISMI Aceh: Petani Jangan Hanya Jadi Penonton

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Harga kopi arabika di pasar global terus melonjak. Pada 30 Januari 2025, harga di bursa ICE nyaris menembus $4 per pon, naik 1,9 persen dalam sehari dan lebih dari 15 persen sejak awal tahun. Lonjakan ini membuat raksasa industri seperti Nestlé dan JDE Peet’s kelimpungan menghadapi keterbatasan pasokan.