DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pakar Hukum Universitas Syiah Kuala (USK), M. Jafar, menegaskan bahwa berdasarkan sejarah, Blang Padang adalah tanah wakaf Sultan Iskandar Muda untuk Masjid Raya Baiturrahman, bukan milik Kodam Iskandar Muda sebagaimana tertulis di papan nama yang terpasang di lokasi tersebut.
DIALEKSIS.COM | Chennai - Badan Pengusahaan Kawasan Sabang (BPKS) terus memperkuat posisinya sebagai motor penggerak pariwisata maritim di kawasan barat Indonesia. Melalui keikutsertaannya dalam ASEAN–India Cruise Dialogue 2025 yang berlangsung pada 29 Juni hingga 2 Juli 2025 di Mahabalipuram dan Chennai, India, BPKS menegaskan komitmennya untuk menjadikan Sabang sebagai simpul strategis pelayaran kapal pesiar regional.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sejumlah pesawat tempur F-16 dari Skuadron Udara 16, Pangkalan Udara Roesmin Nurjadin, Pekanbaru, terpantau melintas di langit Aceh, sejak Senin (30/6/2025). Kehadiran pesawat tempur ini merupakan bagian dari Latihan Cakra C, sebuah latihan rutin pertahanan udara yang berada di bawah kendali Komando Sektor Pertahanan Udara Nasional I (Kosek I) Medan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Kodam IM) kembali meneguhkan komitmennya dalam menjalankan pengabdian kepada masyarakat melalui kegiatan sosial bertajuk “Jumat Berkahâ€, yang dilaksanakan secara rutin setiap pekan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wali Kota Banda Aceh Illiza Sa’aduddin Djamal menyerahkan Sapi jenis Simental seberat 870 kilogram, kurban bantuan kemasyarakatan Presiden RI Prabowo Subianto kepada Badan Kemakmuran Masjid (BKM) Iskandar Muda Peuniti, Sabtu (7/6/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh, Muzakir Manaf, menghadiri pengajian akbar Umat Lam Rateb dan Doa yang digelar oleh Majelis Zikrullah Aceh di Kompleks Makam Sultan Iskandar Muda, Banda Aceh, pada Rabu (4/6/2025) malam.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka memenuhi pelayanan kesehatan Rumah Sakit Tk II Iskandar Muda yang berada di bawah naungan Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Kodam IM) terus melakukan berbagai inovasi dan pengembangan, baik dari sisi sarana dan prasarana, pelayanan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia.
DIALEKSIS.COM | Idi Rayeuk - Bupati Aceh Timur, Iskandar Usman Al-Farlaky, S.H.I., M.S.I., menerima audiensi dari lembaga Forest For Life Indonesia dan delegasi dari Korea di salah satu warkop di Idi, Rabu (28/5/2025).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Gampong (PMG) Aceh mencatat realisasi penyaluran dana desa (DD) di Provinsi Aceh hingga 16 Mei 2025 mencapai 41,34% atau senilai Rp1,9 triliun dari total alokasi Rp4,7 triliun yang dialokasikan untuk 6.497 gampong. Meski masuk kategori baik, Kepala Dinas PMG Aceh, Dr. H. Iskandar, AP, S.Sos., M.Si., mengungkapkan kendala administrasi masih menjadi hambatan utama penyaluran dana.
DIALEKSIS.COM | Sabang - Iskandar Zulkarnaen, Kepala Badan Pengusahaan Kawasan Sabang (BPKS), menegaskan komitmennya untuk memperkuat kerja sama strategis dengan Forum Bersama (Forbes) Aceh guna mendorong pembangunan ekonomi dan infrastruktur di Kawasan Sabang. Hal ini disampaikan langsung kepada Dialeksis di Kantor BPKS, Sabang, Jumat (02/05/2025), sebagai upaya mendorong kemajuan lembaga khas Aceh tersebut.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Sabang hari ini menggelar rapat pleno terbuka untuk menetapkan pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota terpilih hasil Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada 2024. Proses penetapan ini dilakukan setelah KIP menyelesaikan seluruh tahapan PSU dan memastikan tidak ada gugatan perselisihan hasil pemilihan ke Mahkamah Konstitusi (MK).
DIALEKSIS.COM | Sabang - Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) melakukan kunjungan kerja ke kawasan Kilometer Nol, Sabang, akhir pekan lalu. Kunjungan ini difokuskan pada peninjauan langsung kawasan konservasi Taman Wisata Alam (TWA) yang selama ini belum terkelola secara optimal.
DIALEKSIS.COM | Sabang - Kepala Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas Sabang (BPKS), Iskandar Zulkarnaen, menyambut kunjungan perdana Gubernur Aceh, Muzakir Manaf, di Pelabuhan Penyeberangan BPKS Balohan, Sabang, Kamis (4/4/2025). Kunjungan ini menandai langkah strategis dalam mempercepat pengembangan Sabang sebagai kawasan ekonomi unggulan di ujung barat Indonesia.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Revolusi industri disebut jawaban untuk membuat Aceh bisa berkembang dan membangun.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Tim maskapai Indonesia Airlines yang digagas oleh Iskandar putra Aceh kelahiran Bireuen disebut sedang mempersiapkan finalisasi semua dokumen perizinan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - James NKRI, seorang pengusaha cigars asal Bireuen, turut memberikan apresiasi atas pencapaian Iskandar. James sendiri bukanlah nama asing di dunia bisnis cerutu. Selama tujuh tahun terakhir, ia telah membesarkan nama cerutu Indonesia hingga dikenal di dalam dan luar negeri, melewati berbagai tantangan dan merasakan asam garam dunia bisnis.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dunia penerbangan Indonesia dibuat heboh dengan kehadiran Indonesia Airlines yang menawarkan layanan premium kelas dunia.
DIALEKSIS.COM | Soki - Aceh melalui putra Bireuen Iskandar kembali menghadirkan penerbangan sipil di Indonesia. Rute yang dilayani khusus penerbangan internasional.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Setyo Budiyanto, mengungkap alasan Sekretaris Jenderal DPR, Indra Iskandar, belum ditahan terkait kasus dugaan korupsi pengadaan kelengkapan Rumah Jabatan Anggota (RJA) DPR. Menurut Setyo, penahanan tersangka masih tertunda karena perhitungan kerugian keuangan negara yang dilakukan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) RI belum selesai.
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Derasnya aliran sungai serta curah hujan yang tinggi sering kali menjadi ancaman bagi warga Desa Hagu, Kecamatan Peudada, Kabupaten Bireuen. Setiap musim penghujan, kekhawatiran akan longsor dan erosi terus menghantui masyarakat, mengancam pemukiman serta lahan pertanian mereka.