Sabtu, 19 April 2025
Beranda / /

  • Gampong Lampulo Kini Miliki Sekolah Lansia
    Aceh | 3 hari lalu
    Gampong Lampulo Kini Miliki Sekolah Lansia

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Warga lanjut usia (Lansia) di Gampong Lampulo, Kecamatan Kuta Alam kini memiliki tempat belajar dan berkegiatan yang khusus dirancang untuk mereka. Sekolah Lansia yang diberi nama “Muda Sebaya” ini diresmikan secara langsung oleh Wakil Wali Kota Banda Aceh, Afdhal Khalilullah, pada Rabu (16/4/2025).

  • BKKBN Aceh Dirikan 50 Sekolah Lansia untuk Cegah Demensia
    Aceh | 1 bulan lalu
    BKKBN Aceh Dirikan 50 Sekolah Lansia untuk Cegah Demensia

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Aceh telah mendirikan 50 sekolah khusus lansia yang tersebar di 23 kabupaten/kota di Provinsi Aceh. Inisiatif ini bertujuan untuk membantu mencegah demensia dan menjaga kesehatan mental para lansia.

  • Psikodista Konsultan Ajak Masyarakat Peduli Kesehatan Mental dalam Keluarga
    Aceh | 1 bulan lalu
    Psikodista Konsultan Ajak Masyarakat Peduli Kesehatan Mental dalam Keluarga

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Psikodista Konsultan mengadakan seminar bertema Kesehatan Mental dalam Keluarga pada Minggu, 9 Maret 2025, di Aula BKKBN Aceh.

    Seminar ini menjadi bagian dari kegiatan rutin yang diadakan setiap bulan Ramadhan untuk memberikan manfaat kepada masyarakat, meskipun acara serupa juga diadakan di hari-hari biasa.

  • Jadi KBN Ke-26, Keuchik Kampung Baru: Jangan Main Narkoba di Gampong Kami!
    Aceh | 1 bulan lalu
    Jadi KBN Ke-26, Keuchik Kampung Baru: Jangan Main Narkoba di Gampong Kami!

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Polresta Banda Aceh kembali meluncurkan Kampung Bebas dari Narkoba (KBN) ke-26 di halaman Kantor Keuchik Kampung Baru, Kecamatan Baiturrahman, Banda Aceh, Selasa (25/2/2025). Keuchik Kampung Baru, Marwan Yusuf menyampaikan terima kasih kepada Polresta Banda Aceh karena dengan peluncuran tersebut, gampongnya semakin kuat dan punya taring dalam mencegah maupun menindak penyalahguna narkoba.

  • FPPI Dukung  Program Sekolah Lansia di Aceh
    Aceh | 2 bulan lalu
    FPPI Dukung Program Sekolah Lansia di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dukung program sekolah lansia, Forum Pemberdayaan Perempuan Indonesia (FPPI) Aceh, akan menggelar sekolah lansia disejumlah desa di Kota Banda Aceh dan kabupaten/kota lainnya. Ketua DPD FPPI Aceh, Asmahan, Ph.D, mengatakan akan bersinergi melanjutkan program sekolah lansia di seluruh Provinsi Aceh. Insya Allah dalam waktu dekat akan dilaksanakan di kawasan desa Lambhuk Banda Aceh. 

  • Kapolresta Banda Aceh: KBN Bisa Bantu Fasilitasi Penyalahguna Narkoba untuk Rehabilitasi
    Aceh | 2 bulan lalu
    Kapolresta Banda Aceh: KBN Bisa Bantu Fasilitasi Penyalahguna Narkoba untuk Rehabilitasi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Terbentuknya Kampung Bebas dari Narkoba (KBN) di wilayah hukum Polresta Banda Aceh salah satu bukti nyata untuk memerangi narkoba. Selain mencegah peredaran dan memberantas narkoba, salah satu fungsi lain dari Kampung Bebas dari Narkoba adalah membantu para korban penyalahgunaan narkoba untuk pulih.

  • Manfaatkan Data BKKBN, BMA Intervensi 911 Keluarga Beresiko Stunting
    Pemerintahan | 3 bulan lalu
    Manfaatkan Data BKKBN, BMA Intervensi 911 Keluarga Beresiko Stunting

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Anggota Badan Baitul Mal Aceh (BMA) Bidang Kelembagaan, Data, dan Teknologi Informasi, Khairina, ST, menjadi salah satu narasumber dalam kegiatan Diseminasi Hasil Verifikasi dan Validasi Keluarga Berisiko Stunting yang diselenggarakan oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) pada Jumat (20/12/2024).

  • Aceh Kirim Delegasi untuk Pelatihan Kesehatan Mental Bersama BKKBN dan UNICEF
    Aceh | 4 bulan lalu
    Aceh Kirim Delegasi untuk Pelatihan Kesehatan Mental Bersama BKKBN dan UNICEF

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dalam menghadapi krisis kesehatan mental yang semakin kompleks, Indonesia semakin fokus pada upaya peningkatan kesehatan mental, khususnya di kalangan remaja.

    Sebagai bagian dari inisiatif ini, dua delegasi dari Provinsi Aceh, Dara Nabila dari Forum Anak Tanah Rencong dan Muhammad Dzaky Raihan dari Forum Genre Aceh, terpilih untuk mengikuti Pelatihan Penguatan Kesehatan Mental dan Psikosocial Support (ToT) yang diselenggarakan oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) RI bekerja sama dengan UNICEF Indonesia.

  • Aceh Raih Prestasi: Provinsi dengan Keluarga Paling Bahagia di Indonesia
    Gayahidup | 1 tahun lalu
    Aceh Raih Prestasi: Provinsi dengan Keluarga Paling Bahagia di Indonesia

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Provinsi Aceh meraih prestasi luar biasa dengan menduduki peringkat pertama dalam indeks kebahagiaan keluarga di seluruh Indonesia. Capaian ini diukur melalui Indeks Pembangunan Keluarga (iBangga) yang diselenggarakan oleh BKKBN. Dengan nilai tertinggi mencapai 65,38, Aceh mengukir prestasi gemilangnya.

  • Ketua PKK Paparkan Percepatan Penurunan Stunting Kepada Keuchik Se-Aceh
    Pemerintahan | 1 tahun lalu
    Ketua PKK Paparkan Percepatan Penurunan Stunting Kepada Keuchik Se-Aceh

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Tim Penggerak PKK Aceh Ayu Marzuki melakukan sosialisasi percepatan penurunan stunting kepada para keuchik dari seluruh lokasi khusus penanganan stunting di Aceh. Kegiatan itu berlangsung di Hotel Hermes Palace, Banda Aceh Selasa (19/12/2023).

  • Bappeda Aceh Raih Terbaik II Grand Design Pembangunan Kependudukan
    Aceh | 1 tahun lalu
    Bappeda Aceh Raih Terbaik II Grand Design Pembangunan Kependudukan

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Bappeda Aceh meraih terbaik II Grand Design Pembangunan Kependudukan (GDPK). Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi dari BKKBN Pusat kepada Pemerintah Daerah terhadap perencanaan pembangunan kependudukan Aceh 25 tahun mendatang.

  • Perdana di Aceh, Sekolah Lansia Dilaunching di Naga Umbang Aceh Besar
    Aceh | 1 tahun lalu
    Perdana di Aceh, Sekolah Lansia Dilaunching di Naga Umbang Aceh Besar

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM, yang diwakili Plt Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Besar Agus Junaidi S.Pd M.Pd meluncurkan Sekolah Lansia di Gampong Naga Umbang Kecamatan Lhoknga, Senin (15/5/2023).

« 1 2 3 »

dinsos
inspektorat
koperasi
disbudpar