DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Digital RI (Komdigi) mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap maraknya peredaran situs yang mengatasnamakan layanan Coretax milik Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan RI.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh Muzakir Manaf atau Mualem membuka Rapat Koordinasi Penghubung Badan Reintegrasi Aceh (BRA) Kabupaten/Kota se-Aceh di Hotel Grand Nanggroe, Banda Aceh, Rabu (19/11/2025) malam.
DIALEKSIS.COM | Suka Makmue - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nagan Raya merampungkan proses kompilasi dan verifikasi koordinat calon Wilayah Pertambangan Rakyat (WPR) setelah satu bulan melakukan pemetaan dan pengecekan lapangan.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) melalui Direktorat Jenderal Pengawasan Ruang Digital menyampaikan pemberitahuan resmi kepada 25 Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) Lingkup Privat yang diketahui beroperasi dan menargetkan pengguna Indonesia, namun belum memenuhi kewajiban pendaftaran PSE.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman menegaskan bahwa penyusunan Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) baru merupakan hasil serapan luas dari masyarakat, bukan inisiatif sepihak pemerintah maupun DPR.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sosok Komisaris Besar Polisi Fahmi Irwan Ramli, S.H., S.I.K., M.Si. kembali mencuri perhatian publik selama menjabat sebagai Kepala Kepolisian Resor Kota (Kapolresta) Banda Aceh sejak 23 Desember 2022.
DIALEKSIS.COM | Sigli - Dalam upaya memperkuat persatuan serta menjaga keberlanjutan perdamaian di Bumi Serambi Mekkah, Muspika Tangse, Kabupaten Pidie, bersama Komite Peralihan Aceh (KPA) menggelar Silaturahmi Kebangsaan yang dihadiri berbagai unsur masyarakat, mulai dari tokoh pemuda, tokoh agama, tokoh adat, hingga para keuchik dan masyarakat umum.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pelaksanaan Operasi Zebra 2025 yang berlangsung pada 17-30 November, Kakorlantas Polri menegaskan fokus utama pada peningkatan keselamatan seluruh pengguna jalan, khususnya pejalan kaki.
DIALEKSIS.COM | Jantho - Sebanyak 40 orang anggota komunitas Tim Rencana Besar (TRB) Fishing Aceh melakukan perjalanan dan menggelar memancing bersama ke Pulo Nasi, Kecamatan Pulo Aceh, Kabupaten Aceh Besar.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Seorang warga Aceh, Mirza Ferdian, yang turut terdampak padamnya listrik PLN, mempertanyakan kondisi kelistrikan Aceh melalui platform media sosial X (Twitter) pada 7 Oktober 2025. Ia mengajukan pertanyaan langsung kepada salah satu Komisaris PLN, Andi Arief, mengenai padamnya listrik yang telah menimbulkan banyak kerugian, terutama bagi para pelaku usaha yang sangat bergantung pada pasokan listrik.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Digital menggelar audiensi dengan perwakilan asosiasi dan pelaku industri gim daring untuk memperkuat kolaborasi pengawasan ruang digital, khususnya terkait perlindungan anak dan moderasi konten.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Digital meningkatkan perlindungan konsumen akibat lonjakan kejahatan scam yang memanfaatkan celah jaringan telekomunikasi. Saat ini, modus pelaku berkembang cepat dengan pola spoofing, masking, dan penyalahgunaan identitas pelanggan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh melakukan pertemuan santai bersama insan pers di Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh, Jumat (14/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kapolda Aceh Irjen Pol. Marzuki Ali Basyah melaksanakan diskusi bersama Komisi Nasional (Komnas) Perempuan terkait upaya peningkatan kualitas layanan dalam penanganan kasus kekerasan terhadap perempuan.
Diskusi alot dan sarat makna itu berlangsung di Ruang Kerja Dirreskrimum Polda Aceh, Kamis, 13 November 2025, dengan pembahasan yang menitikberatkan pada koordinasi, evaluasi, dan penguatan sinergi antarinstansi.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Keamanan siber merupakan prioritas utama yang harus dimiliki oleh sistem digital di dunia industri, terutama pada industri strategis yang menyimpan banyak data pribadi.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh, Prof Dr Mujiburrahman MAg mendorong Komisi VIII DPR RI untuk memperkuat dukungan terhadap pengembangan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN), khususnya di wilayah luar Pulau Jawa.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Nasional Hak Asasi Manusia Republik Indonesia (Komnas HAM RI) Perwakilan Aceh berkomitmen untuk terus mengawal kebijakan pembangunan di Aceh agar selaras dengan prinsip-prinsip hak asasi manusia, terutama dalam konteks hak atas lingkungan hidup yang baik dan sehat.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pengamat politik dan keamanan sekaligus dosen FISIP Universitas Syiah Kuala, Aryos Nivada, menyambut positif pembentukan Komisi Percepatan Reformasi Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat, 7 November 2025. Namun, ia mengingatkan bahwa komisi tersebut hanya akan bermakna bila mampu melahirkan perubahan substantif, bukan sekadar perpanjangan tangan dari kekuasaan.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kerja sama lintas lembaga antara Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) dan Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) berhasil menekan nilai transaksi judi online (judol) hingga 57 persen sepanjang kuartal III 2025.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Aceh melakukan pertemuan koordinasi dengan Pemerintah Aceh melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, M. Nasir, di ruang rapat Sekretaris Daerah Aceh, Kantor Gubernur Aceh, Rabu (November 2025) pagi. Pertemuan ini membahas penguatan regulasi penyiaran berbasis internet di Aceh yang saat ini tengah menjadi perhatian publik.