DIALEKSIS.COM | Sabang - "Kita baru saja panen bawang bersama di Gampong Bateeshoek. Ini sebagai bukti keseriusan kita Pemko Sabang bersama masyarakat petani di Kota Sabang dalam rangka ketahanan pangan," kata Pj Wali Kota Sabang Andri Nourman didampingi Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Fakhri, serta Ketua KTNA Kota Sabang Saifuddin yang juga sebagai pemilik kebun, memanen bawang bersama di Gampong Bateeshoek, Rabu (12/3/2025).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Aceh berhasil meraih Juara Pertama untuk Kategori Stand Terbaik tingkat Provinsi, pada gelaran Pekan Nasional Kontak Tani Nelayan Andalan (Penas-KTNA) XVI tahun 2023 , yang digelar di Lanud Tabing, sejak 10 Juni lalu dan berakhir, Kamis (15/6/2023).
DIALEKSIS.COM | Padang - Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Joinaldy, tertarik dengan Mesin Press Jerami Portabel yang dipamerkan di stand Pemerintah Aceh, di arena Pekan Nasional Kontak Tani Nelayan Andalan (Penas-KTNA) XVI, di Lanud Tabing, Selasa (13/6/2023).
DIALEKSIS.COM | Nasional - Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi menjadi yang pertama disebutkan, sebagai penerima tanda kehormatan Satya Lencana Wira Karya, berdasarkan keputusan Presiden RI Joko Widodo pada 31 Mei 2023.
Penghargaan ini, untuk warga atau pejabat yang telah mencurahkan darma bakti yang besar kepada negara dan bangsa, sehingga dapat menjadi teladan bagi orang lain. Dalam hal ini soal ketahanan pangan, baik pertanian maupun perikanan.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dinas Peternakan (Disnak) Aceh terus mengembangkan Teknologi Tepat Guna (TTG) Bidang Peternakan. Salah satu inovasi yang digagas dan dipamerkan pada gelaran Pekan Nasional Kontak Tani dan Nelayan Andalan (Penas-KTNA) XVI Padang tahun 2023, berupa Visual Inseminasi Buatan Hendra (VIB-Hendra). Penyematan kata Hendra pada alat ini, berdasar pada sang inventor, yaitu Dr Hendra Saputra, Sabtu (10/6/2023).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dinas Peternakan (Disnak) Aceh memamerkan mesin Press Jerami Portabel, karya Dr Hendra Saputra, bersama Drh Nurwahidi, staf di Disnak Aceh, di arena Pekan Nasional Kontak Tani Nelayan (Penas-KTNA) XVI, yang berlangsung hari ini Sabtu (10/6/2023) hingga Kamis (15/6/2023) di Lanud Tabing.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Tidak hanya bersumber dari hasil tangkapan ikan nelayan dan penyedia jasa, perekonomian Kota Sabang juga didukung dari hasil pertanian dan perkebunan, seperti cengkeh, cokelat, pinang, serta hasil perkebunan dan pangan lainnya.