-
Feature | 15 hari laluDipaksa Sujud dan Menggonggong, Perkaranya Lanjut
DIALEKSIS.COM| Feautre- Ada yang memperlakukan manusia seperti hewan. Kali ini seorang siswa dihadapan khalayak ramai disuruh sujud sambil menggonggong. Tindakan kekerasan verbal kembali menggegerkan publik.
-
Pemerintahan | 17 hari laluPresiden Bentuk Badan Intelijen Keuangan, Sri Mulyani Sebut Kunci Transformasi Digital
DIALEKSIS.COM | Jakarta â“ Presiden Prabowo Subianto meneken Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 158 Tahun 2024 tentang Kementerian Keuangan pada 5 November 2024. Lewat aturan baru ini, dibentuklah Badan Intelijen Keuangan, lembaga baru di bawah kendali langsung Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati. Badan ini bertugas memperkuat infrastruktur digital dan akan dipimpin oleh seorang kepala.
-
Polkum | 23 hari laluSomasi Tak Digubris, Ali Mulyagusdin Siapkan Langkah Hukum
DIALEKSIS.COM | Aceh - Mantan Direktur Utama PT Pembangunan Aceh (PT PEMA), Ali Mulyagusdin, bersiap melaporkan jajaran direksi perusahaan tersebut ke pihak berwajib. Langkah hukum ini diambil menyusul tidak adanya respons terhadap somasi terkait pembayaran tantiem yang belum diterimanya
-
Olahraga | 23 hari laluMalam Ini, Persiraja Hadapi Tim Liga Malaysia untuk Persiapan Putaran Kedua
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Persiraja Banda Aceh terus mempersiapkan tim jelang putaran kedua Grup 1 Pegadaian Liga 2 2024/25. Persiraja akan menghadapi tim Liga Super Malaysia, Penang FC. Laga tersebut akan dihelat di home base tim Persiraja, Stadion H. Dimurthala, tepatnya hari ini Rabu (6/11/2024) mulai pukul 20.00 WIB.
-
Soki | 24 hari laluIwan Bule Resmi Jadi Komisaris Utama PT Pertamina, Dulu Pernah Kuliah di Abulyatama Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir secara resmi mengangkat Mochamad Iriawan, atau yang lebih dikenal dengan nama Iwan Bule, sebagai Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) yang diadakan pada Senin (4/11/2024).
-
Gayahidup | 25 hari laluWaroeng Pinto Atjeh, Surga Kuliner Aceh di Jakarta Timur
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Tren kuliner Aceh terus merebak di Jakarta. Bermunculan sejumlah kedai seperti Mountes Kupi Aceh, Lampoh Coffee and Resto, dan Warung Kopi Bang Ari. Di tengah persaingan itu, ada satu tempat yang masih tersembunyi dari radar pencinta masakan dan kopi khas Aceh: Waroeng Pinto Atjeh.
-
Polkum | 26 hari laluMasyarakat Cubo Laporkan Cawabup Pijay Hasan Basri
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Calon Wakil Bupati Pidie Jaya, Hasan Basri, dilaporkan ke Polres Pidie Jaya atas dugaan penghinaan terhadap masyarakat Kemukiman Cubo. Laporan ini diajukan oleh perwakilan masyarakat melalui Mukim Cubo, dengan pendampingan kuasa hukum Hermanto, S.H., dan Murtadha, S.H.
-
Polkum | 1 bulan laluPasangan Mualem-Dek Fadh Tampil Dominan di Debat Pilgub Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Debat perdana Pemilihan Gubernur Aceh 2024 menunjukkan keunggulan pasangan H. Muzakir Manaf dan H. Fadlullah (Mualem-Dek Fadh) dalam memaparkan visi dan misi pembangunan Aceh. Ketua DPP Partai SIRA, Mulyadi Syarief, menilai keunggulan tersebut terlihat dari konkretnya program yang ditawarkan.
-
Ekonomi | 1 bulan laluBank Aceh Luncurkan Program Wakaf Berbasis Deposito
DIALEKSIS.COM | Aceh - Bank Aceh Syariah meluncurkan produk Cash Waqf Linked Deposit (CWLD) yang dinilai berperan penting dalam pengembangan lembaga keuangan syariah. Program ini diharapkan dapat mewujudkan kesejahteraan masyarakat, memperkuat ekonomi syariah, dan meningkatkan reputasi perbankan syariah.
-
Aceh | 1 bulan laluEra Kepemimpinan Aiyub Abbas-Said Mulyadi: Kemiskinan di Pijay Menurun Signifikan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Pusat Statistik (BPS) Pidie Jaya mencatat angka kemiskinan di daerah ini mengalami penurunan yang signifikan dalam kurun waktu sepuluh tahun terakhir.
Berdasarkan data yang dihimpun, pada tahun 2013 angka kemiskinan mencapai 22,70 persen, namun berkat kebijakan terarah dan pemberdayaan ekonomi yang dijalankan, angka tersebut berhasil ditekan menjadi 18,28 persen pada tahun 2024.
-
Aceh | 1 bulan laluProgram Jaksa Masuk Dayah Fokus Cegah Bullying dan Edukasi Hukum
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh bekerjasama Dinas Pendidikan Dayah Aceh dan Bank Aceh kembali menggencarkan program âJaksa Masuk Dayahâ sebagai upaya meningkatkan pemahaman hukum di kalangan santri.
-
Polkum | 1 bulan laluSaid Mulyadi Unggul di Survei Calon Bupati Pidie Jaya
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebelum tahapan pencalonan, elektabilitas Calon Bupati Pidie Jaya, Said Mulyadi, menempati posisi teratas dengan perolehan 48,3 persen.
Berdasarkan survei yang dilakukan oleh Arus Survei Indonesia (ASI) pada periode 1-6 Juli 2024, Said Mulyadi unggul jauh dibandingkan para pesaingnya.
-
Polkum | 1 bulan laluMualem Center Banda Aceh Gelar Sunmori Gerilya Gampong, Tingkatkan Kepedulian Sosial
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mualem Center (MC) Kota Banda Aceh menggelar kegiatan Sunday Morning Ride (Sunmori) Gerilya Gampong (GG) pada Ahad (13/10/2024).
-
Ekonomi | 2 bulan laluSri Mulyani: Digitalisasi Transaksi Pemerintah untuk Percepatan Pertumbuhan Ekonomi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menekankan pentingnya percepatan dan perluasan digitalisasi transaksi di pemerintah daerah sebagai langkah strategis untuk mendorong pertumbuhan ekonomi daerah.
-
Sosialita | 2 bulan laluPolisi Ungkap Hasil Visum Lolly Terkait Dugaan Pencabulan dan Aborsi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polisi mengungkap bahwa Lolly, putri artis Nikita Mirzani, telah menjalani pemeriksaan visum terkait dugaan pencabulan dan aborsi yang melibatkan kekasihnya, Vadel Badjideh. Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan, AKP Nurma Dewi, mengonfirmasi bahwa visum dilakukan pada Kamis, 19 September 2024, di salah satu rumah sakit di Jakarta, dengan kehadiran Nikita dan penyidik.
-
Pon-xxi | 2 bulan laluPPJI Aceh Bantah Keterlibatan dalam Kisruh Konsumsi PON XXI
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kontroversi seputar penyediaan konsumsi pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh - Sumut telah menyeret nama PT Aktifitas Atmosfir (PT ATOS). Meskipun terdaftar sebagai anggota biasa Perhimpunan Penyelenggara Jasaboga Indonesia (PPJI), PT ATOS ternyata tidak melibatkan DPD PPJI Aceh dalam penyelenggaraan konsumsi PON.
-
Pon-xxi | 2 bulan laluJejak Nyata Dukungan Bank Aceh Syariah di Pergelaran PON XXI Aceh-Sumut 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT Bank Aceh Syariah (BAS) menunjukkan komitmen penuh dalam menyukseskan gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024 yang akan diselenggarakan pada 8-20 September mendatang. Langkah ini sejalan dengan arahan Penjabat Gubernur Aceh, Dr. Safrizal ZA, M.Si, yang disampaikan dalam pertemuan dengan Kepala Bank Indonesia Perwakilan Aceh dan Plt Direktur Utama Bank Aceh Syariah di Banda Aceh, Rabu (4/9).
-
Ekonomi | 2 bulan laluBSI Aceh Luncurkan Flyer Informasi Lokasi Layanan E-Channel Khusus untuk PON XXI
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - BSI Aceh meluncurkan flyer informasi lokasi layanan e-channel BSI untuk Pekan Olahraga Nasional (PON) yang diselenggarakan di Aceh.
-
Olahraga | 2 bulan laluManajemen Tunjuk Akhyar Ilyas Pelatih Sementara Persiraja
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Manajemen tim Persiraja Banda Aceh menunjuk Akhyar Ilyas sebagai pelatih kepala Persiraja sementara untuk menghadapi Liga 2 2024/2025. Akhyar akan memimpin tim hingga pelatih baru tiba, Senin (2/9/2024).
-
Nasional | 2 bulan laluPendaftaran CPNS Kemenag Dibuka 1 September 2024, Lulusan Ma'had Aly Bisa Daftar
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pendaftaran seleksi CPNS Kementerian Agama dibuka mulai 1 - 14 September 2024. Total ada 20.772 formasi yang tersedia, sebanyak 5.915 di antaranya bisa diikuti lulusan Ma'had Aly.