kip lhok
Beranda / /

  • Panen Raya, Semangka Pidie Jadi Primadona di Banda Aceh
    Aceh | 20 hari lalu
    Panen Raya, Semangka Pidie Jadi Primadona di Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pasar-pasar di Banda Aceh kembali dipenuhi dengan semangka asal Pidie yang terkenal akan kualitasnya. 


    Buah yang segar, manis, dan padat ini menjadi favorit masyarakat, terutama saat musim panas melanda. Dengan harga yang terjangkau dan kualitas yang tak diragukan lagi, semangka Pidie berhasil menarik perhatian para konsumen dari berbagai kalangan.

  • Harga Gabah Kering Rp7000/Kg, Petani Aceh Besar Antusias Lakukan Panen Raya
    Ekonomi | 3 bulan lalu
    Harga Gabah Kering Rp7000/Kg, Petani Aceh Besar Antusias Lakukan Panen Raya

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Petani Aceh Besar bisa sedikit gembira karena harga gabah berada di angka Rp 7000/ Kilogram. Sebelumnya, gabah kering dihargai Rp6.400 per kilogram pada musim awal panen, kini harga gabah berangsur naik. Kenaikan harga ini disambut antusias para petani yang akan melaksanakan panen raya musim tanam kedua tahun 2024.

  • Forkopimda Aceh Besar Bersama Danlanud SIM Panen Raya Padi MT Rendengan 2024
    Aceh | 9 bulan lalu
    Forkopimda Aceh Besar Bersama Danlanud SIM Panen Raya Padi MT Rendengan 2024

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Penjabat (Pj) Bupati Muhammad Iswanto SSTP MM bersama Komandan Lanud Sultan Iskandar Muda Kolonel Pnb Yoyon Kuscahyono SSos dan unsur Forkopimda Aceh Besar melakukan panen raya padi sawah MT Rendengam tahun 2024, yang berlangsung di lahan pertanian Lanud SIM, Blang Bintang, Aceh Besar, Selasa (13/2/2024) pagi.

  • Panen Raya, Harga Semangka di Aceh Turun
    Aceh | 1 tahun lalu
    Panen Raya, Harga Semangka di Aceh Turun

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sejak beberapa pekan terakhir harga semangka yang dijual di Aceh menyentuh Rp5 ribu per kilogram. Kondisi ini disebabkan sejumlah pasar di Aceh kebanjiran menampung semangka yang dipasok dari petani lokal dari berbagai daerah.

  • Kelompok Binaan BMA di Pidie Panen Raya Bawang Merah
    Aceh | 1 tahun lalu
    Kelompok Binaan BMA di Pidie Panen Raya Bawang Merah

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Kelompok binaan Baitul Mal Aceh (BMA) melalui Program Modal Usaha Kelompok melakukan panen raya bawang merah di Kampung Suwiek, Kecamatan Indra Jaya Kabupaten Pidie Provinsi Aceh, Rabu (19/7/2023). 

  • Kepala Balittri: Belum Panen Raya, Harga Cabai Naik Wajar
    Aceh | 2 tahun lalu
    Kepala Balittri: Belum Panen Raya, Harga Cabai Naik Wajar

    DIALEKSIS. COM | Banda Aceh - Dari data nasional minggu ke II Juni 2022, hasil pasokan pangan dalam jumlah cukup dan harga bahan pangan di tingkat petani sangat baik. Namun, terdapat kenaikan 20-30% sampai tingkat pengecer yang menggambarkan inefisiensi pasar atau proses distribusi yang mahal.

  • Ir Tanwier: Anjlok Harga Tomat Bener Meriah Dipicu Panen Raya Bersamaan Daerah Lain
    Aceh | 3 tahun lalu
    Ir Tanwier: Anjlok Harga Tomat Bener Meriah Dipicu Panen Raya Bersamaan Daerah Lain

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pernyataan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Aceh, yang dimuat oleh beberapa media yang menyatakan anjloknya harga tomat di Kabupaten Bener Meriah disebabkan oleh kurangnya kualitas dan waktu panen tomat yang bersamaan. Lebih spesifik, yang bersangkutan menyatakan bahwa tomat Bener Meriah lebih asam dan cepat busuk.