-
Aceh | 1 bulan laluIkadin Aceh Lantik 27 Advokat Muda
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 27 orang advokat dilantik menjadi advokat muda DPD Ikatan Advokat Indonesia (Ikadin) Aceh di bawah kepemimpinan Safaruddin SH MH, yang berlangsung di hotel Hermes Banda Aceh, Minggu (20/10/2024).
Dalam sambutannya, Ketua DPD Ikadin Aceh Safaruddin menyampaikan selamat kepada pada peserta yang resmi menjadi anggota Ikadin.
-
Aceh | 3 bulan laluKetua Pengadilan Tinggi Banda Aceh Ambil Sumpah 49 Advokat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Pengadilan Tinggi (KPT) Banda Aceh, Dr H Suharjono, SH, MHum, mengambil sumpah 49 (empat puluh sembilan) orang Advokat dari Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) pada Rabu 7 Agustus 2024 di Pengadilan Tinggi yang beralamat Gedung Balai Tgk Chik Ditiro Banda Aceh.
-
Polkum | 3 bulan laluJelang Pesta Demokrasi, Hermanto: Lawan Narkopolitik di Pilkada Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Menjelang Pilkada Aceh, ancaman infiltrasi dana narkoba ke dalam proses demokrasi memicu kewaspadaan tinggi di kalangan pemangku kepentingan. Hermanto, pengacara senior dan pakar hukum terkemuka Aceh, mengungkapkan keprihatinannya atas potensi terjadinya "narkopolitik" yang dapat mencederai integritas pemilihan kepala daerah.
-
Berita | 3 bulan laluPraktisi Hukum Desak DKPP Proses Dugaan Pelanggaran Etik Ketua dan Komisioner KIP Aceh Tamiang
DIALEKSIS.COM | Aceh - Praktisi Hukum dan juga pengacara Hermanto, SH angkat bicara terkait kasus penipuan yang dilaporkan Caleg DPRK Aceh Tamiang berinisial MU yang diduga melibatkan Ketua KIP Aceh Tamiang, RA.
-
Polkum | 4 bulan laluLangkah Tak Elegan Bustami Menuju Pilgub 2024
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh, Zulfadli, mengatakan Bustami Hamzah, penjabat Gubernur Aceh, tidak mencalonkan diri pada Pemilihan Kepala Daerah 2024. Zulfadli mendapatkan konfirmasi langsung dari yang bersangkutan.
-
Dunia | 4 bulan laluAS Tawarkan Kesepakatan Manis untuk Boeing, Pengacara Korban: Keluarga Sangat Menolak!
DIALEKSIS.COM | Dunia - Seorang pengacara yang mewakili korban dua kecelakaan fatal Boeing 737 Max mengatakan kepada BBC bahwa pemerintah AS sedang bersiap untuk menawarkan "kesepakatan manis (sweetheart deal)" kepada pembuat pesawat tersebut.
-
Polkum | 7 bulan laluPraktisi Hukum Desak Polisi Segera Rampungkan Berkas Pengancaman Wartawan Dialeksis
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Praktisi Hukum dan juga pengacara Hermanto mendesak pihak kepolisian resort (Polres) Bireuen untuk dapat segera merampungkan berkas kasus pengancaman terhadap wartawan media online Dialeksis di Bireuen, Fajrizal (Fajri Bugak).
-
Polkum | 9 bulan laluAhli Hukum: Bawa HP di TPS Dilarang, Simak!
DIALEKSIS.COM | Nasional - Satu hari lagi menuju 14 Febuari 2024 akan berlangsung momentum penting dalam agenda demokrasi yakni pencoblosan kertas suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS). Perbincangan seputar regulasi di TPS semakin menjadi sorotan.
-
Aceh | 1 tahun laluKantor Hukum Nourman & Partners Dapat Apresiasi Bintang 5 di Google Bussiness
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Hukum Nourman & Partners mendapat ulasan penilaian bintang 5 di Google. Kantor Advokat tersebut beralamat di jalan Prof. Ali Hasyimi No.9a, Lamteh, Ulee Kareng, Kota Banda Aceh.
Nourman Hidayat SH pendiri Kantor Hukum Nourman & Partners mengungkap, kantornya merupakan kantor hukum di Aceh dengan apresiasi bintang 5 terbanyak di Google Bussiness. Karena, pihaknya fokus kepada sikap profesional, ramah dan tuntas dalam melayani kasus hukum dari setiap klien.
-
Dunia | 1 tahun laluPengacara dan Aktivis HAM Terkemuka di Pakistan Diculik
DIALEKSIS.COM | Dunia - Istri seorang aktivis HAM dan pengacara terkemuka Pakistan mengatakan suaminya telah “diculik” dari kota selatan Karachi.
-
Aceh | 1 tahun laluPengacara Senior: Mosi Tak Percaya Anggota DPRK ke PJ Bupati Terlalu Sumir
DIALEKSIS.COM | Aceh Utara - Pengacara senior Aceh Utara, Provinsi Aceh, T Hasansyah, menilai mosi tak percaya yang dilakukan 12 anggota DPRK Aceh Utara terhadap Pj Bupati Aceh Utara, Azwardi Abdullah terlalu sumir. Selain itu, dia menilai terlalu dini memberikan raport merah untuk penjabat bupati yang baru menjabat delapan bulan itu.
“Aceh Utara ini terlalu luas, jangankan seorang penjabat bupati, seorang bupati definitif pun, kalau kita beri waktu delapan bulan tak akan bisa melakukan hal-hal besar,” kata T Hasansyah, dalam keterangan tertulisnya, Rabu (1/2/2023).
-
Nasional | 2 tahun laluKasus Pencemaran Nama Baik Erick Thohir, Pengacara: Kasus Ini Harus Diusut Tuntas
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kuasa Hukum Erick Thohir Ifdhal Kasim membantah telah membohongi publik dengan tidak membuat laporan ke Bareskrim terkait pencemaran nama baik Menteri BUMN Erick Thohir oleh Faizal Assegaf.
-
Nasional | 2 tahun laluBrigadir J Tahu Rahasia Gelap Sambo, Begini Kata Pengacara
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pengacara keluarga Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak menyatakan Brigadir J mengetahui soal rahasia Mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo terkait perzinaan hingga bisnis gelap sang jenderal.
-
Aceh | 3 tahun laluIni Kata Pengacara Herlin Kenza Saat Datangi Mapolres Lhokseumawe
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Selebgram Aceh bersama pengacaranya mendatangi Mapolres Lhokseumawe guna mempertanyakan kejelasan status tersangka yang ditetapkan penyidik terkait kerumunan di sebuah toko grosir di daerah itu.
-
Nasional | 6 tahun lalu'Fredrich pengacara apa dukun?'
Fredrich Yunadi tak terima dijadikan tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
-
Nasional | 6 tahun laluHari ini KPK Periksa Pengacara Setya Novanto
Hari ini KPK akan memeriksa Fredrich Yunadi, mantan pengacara Setya Novanto yang terbelit kasus KTP elektronik.