-
Polkum | sekitar 3 jam laluKetua Komisi III DPR Serukan Netralitas Aparat Penegak Hukum dalam Pilkada Aceh 2024
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman, menyerukan pentingnya netralitas Aparat Penegak Hukum (APH) dalam mengawal proses perhitungan suara Pilkada Aceh 2024. Dalam keterangan resmi pada Kamis (28/11/2024), Habiburokhman menegaskan bahwa APH harus menjaga integritas demokrasi dengan tidak terlibat dalam tindakan yang mencederai proses pemilihan.
-
Pemerintahan | 1 hari laluSah, APBK 2025 Kabupaten Aceh Barat Rp1,4 Triliun
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Barat menggelar rapat paripurna ke-IX masa sidang ke-III tahun 2024 di ruang sidang utama DPRK Aceh Barat, Selasa (26/11/2024).
-
Polkum | 1 hari laluJSI: Waspadai Info Hoaks Hasil Pilkada Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Eksekutif Jaringan Survei Inisiatif, Ratnalia Indriasari, meminta masyarakat Aceh untuk berhati-hati terhadap informasi hoaks seputar hasil Pilkada.
-
Aceh | 2 hari laluWaspadai Hoaks di Masa Tenang Pilkada Aceh 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebuah unggahan di media sosial yang memperlihatkan uang tunai bersama dengan Kartu Aceh Barat Sehat menjadi perhatian masyarakat.
Dalam unggahan tersebut yang dilansir oleh media dialeksis.com, Selasa, 26 November 2024, seorang pengguna Facebook, Siti Rosanah, meminta Tim Hakam lebih ekstra dalam mengawasi dan memantau wilayah masing-masing.
-
Aceh | 2 hari laluKIP Lhokseumawe Musnahkan 130 Surat Suara Rusak
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Sebanyak 130 surat suara rusak dimusnahkan dengan cara dibakar, di halaman gudang logistik Komisi Independen Pemilihan (KIP) Lhokseumawe. Surat suara dibakar hasil sortir yang tidak layak digunakan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
-
Polkum | 2 hari laluAda Pihak Ingin Jatuhkan Paslon 01 di Pilkada Aceh Barat, Ini Klarifikasi Tarmizi
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Calon Bupati Aceh Barat Nomor Urut 1, Tarmizi SP, memberikan klarifikasi terkait unggahan viral di media sosial yang memuat foto uang tunai bersama Kartu Aceh Barat Sehat.
-
Aceh | 2 hari laluRektor Unimal Berterima Kasih kepada TRH atas Dukungan Pembangunan 15 Gedung Baru
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Sivitas Akademika Universitas Malikussaleh (Unimal) Lhokseumawe mengucapkan terima kasih kepada Teuku Riefky Harsya (TRH) yang telah merekomendasi sekaligus membantu proses pembangunan 15 gedung baru.
-
Nasional | 2 hari laluBNPT Buka Layanan Permohonan Surat Penetapan Korban Terorisme Masa Lalu Hingga 2028
DIALEKSIS.COM | Bogor - Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) kembali membuka layanan permohonan Surat Penetapan Korban Terorisme Masa Lalu mulai 25 November 2024 hingga 8 Juni 2028.
-
Pemerintahan | 2 hari laluDistanbun Aceh Dorong Pala Premium Aceh Jadi Varietas Unggul Nasional
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pala Aceh memiliki sejarah panjang dan dikenal sejak masa penjajahan sebagai jalur rempah dunia dengan kandungan minyak atsiri sebagai kualitas yang paling bagus
-
Polkum | 3 hari laluKIP Aceh: 1.810 Surat Suara Pilkada Masih di Jalan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menyatakan proses distribusi logistik Pilkada 2024 ke seluruh tempat pemungutan suara (TPS) telah berjalan sejak 25 November 2024. Namun, masih ada kekurangan surat suara untuk pemilihan gubernur dan wakil gubernur yang harus segera dipenuhi.
-
Polkum | 5 hari laluCawalkot Lhokseumawe Fathani Dilaporkan ke Panwaslih, Diduga Tak Penuhi Syarat Pencalonan
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Calon Wali Kota Lhokseumawe nomor urut 4, H. Fathani, bersama Komisi Independen Pemilihan (KIP) setempat, dilaporkan ke Panwaslih Kota Lhokseumawe atas dugaan tidak memenuhi syarat pencalonan, Jumat (22/11/2024).
-
Senibudaya | 5 hari laluBuka Festival Tari Ratoh Jaroe, Safriati: Terimakasih Telah Promosikan Kebudayaan Aceh
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Penjabat Ketua Dekranasda Aceh Hj, Safriati, S.Si, M.Si resmi membuka Festival Tari Ratoh Jaroe Nasional yang diadakan Badan Penghubung Pemerintah Aceh (BPPA) di Anjungan Aceh, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta, Sabtu (23/11/2024).
-
Parlemenkita | 5 hari laluAKD DPRA Resmi Ditetapkan, Partai Aceh Dominasi Jabatan Strategis
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Susunan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) periode 2024-2029 telah resmi ditetapkan melalui rapat paripurna yang digelar Jumat (22/11/2024) di Gedung DPRA, Banda Aceh. Rapat ini dipimpin langsung oleh Ketua DPRA, Zulfadli, bersama para wakil ketua lainnya.
-
Polkum | 6 hari laluDua Tersangka Illegal Logging di Pijay Diserahkan ke Kejari
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penyidik Subdit Tipidter Ditreskrimsus Polda Aceh menyerahkan dua tersangka kasus illegal logging berinisial MT (45) dan MY (37) ke Kejaksaan Negeri Pidie Jaya, Kamis, 21 November 2024.
Selain kedua tersangka, penyidik juga menyerahkan barang bukti berupa satu unit mobil dump truck dan sebelas batang kayu bulat jenis rimba campuran.
-
Aceh | 7 hari laluDesakan Pelantikan Pejabat JPT di Aceh Utara, Kinerja Pemerintahan Terancam Terganggu
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Utara menghadapi tantangan serius terkait kekosongan jabatan pada delapan posisi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama yang hingga kini belum terisi oleh pejabat definitif.
-
Polkum | 9 hari laluPuluhan Doktor Deklarasikan Dukungan untuk Mualem-Dek Fadh, Usung Isu Strategis Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Puluhan tokoh akademik dengan gelar doktor menyatakan dukungan resmi untuk pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh nomor urut 02, Muzakkir Manaf atau Mualem dan Fadhlullah atau Dek Fadh, pada Selasa (19/11/2024) di Banda Aceh.
-
Hankam | 10 hari laluDebat Publik Paslon Bupati dan Wakil Bupati Bireuen Dijaga Ketat Aparat Gabungan
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Debat publik pertama pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Bireuen yang berlangsung Aula Hotel Bireuen Jaya, Senin malam (18/11/2024) dikawal secara ketat oleh aparat gabungan Polri, TNI dan anggota Sat Pol PP Bireuen.
-
Hankam | 11 hari laluMenhan Gelar Brainstorming Bahas Kebijakan dan Strategi Pembangunan Pertahanan Negara
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Pertahanan Republik Indonesia, Sjafrie Sjamsoeddin, menggelar sesi brainstorming dengan jajaran Eselon I Kementerian Pertahanan (Kemhan) di Ruang Manggala Yudha, Kantor Kemhan, Jakarta.
-
Senibudaya | 12 hari laluTACB Aceh Barat Tetapkan Lima Cagar Budaya Bersejarah
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Lima situs yang ditetapkan mencakup Makam Teuku Umar, Masjid Tuha Meugo, Quran Kuno Panton Reu, Makam Pocut Baren, dan Masjid Tuha Gunung Kleng.
-
Pemerintahan | 12 hari laluPemkab Bener Meriah Larang Kios dan Pengecer Jual Gas Elpiji 3 Kg
DIALEKSIS.COM | Redelong - Pejabat (Pj) Bupati Bener Meriah menerbitkan Surat Edaran tentang Larangan Penjualan LPG tabung tiga kilogram (Kg) kepada pengecer/kios. Hal ini dikarenakan kelangkaan gas bersubsidi 3 kilogram (kg) di Kabupaten Bener Meriah.