DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Rumah Sakit Umum Daerah dr Zainoel Abidin (RSUDZA) Aceh memastikan bahwa Instalasi Gawat Darurat (IGD) tetap buka 24 jam untuk melayani pasien selama libur hari raya Idulfitri 1446 Hijriah.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Tim Penggerak PKK Aceh, Marlina Muzakir, menjenguk Jelita Sinaro, pasien anak penderita tumor ganas asal Desa Padang Hilir, Kecamatan Susoh, Abdya yang sedang dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) Ruang Raudha 2, pada Minggu, (23/3/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., menjenguk Muslem Ulka, seorang wartawan media online yang tengah menjalani perawatan di RSUD Zainoel Abidin (RSUDZA), Banda Aceh, pada Sabtu malam (25/1).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Seorang penjual gorengan di Jalan Laksamana Malahayati gampong Baet, Baitussalam, Aceh Besar, ditemukan terjatuh dilapak jualan oleh warga, Kamis (2/1/2025) sore. Korban bernama Agus Purwanto (43) warga gampong Keuramat, Kuta Alam, Banda Aceh, yang sehari-hari berprofesi sebagai penjual gorengan saat terjatuh dilapak jualan terlihat oleh warga lainnya dari seberang jalan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Yayasan Blood For Life Foundation (BFLF) terus berkomitmen dalam pekerjaan kemanusiaan sepanjang tahun 2024. Selama setahun terakhir, BFLF telah membantu 259 pasien kurang mampu penderita sakit kronis se Aceh, yang sedang menjalani proses pengobatan di Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Badan Baitul Mal Aceh (BMA), Mohammad Haikal, menyerahkan bantuan kaki palsu kepada 20 penerima dalam sebuah acara yang berlangsung di Aula Auditorium Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh, Senin (16/12/2024).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - dr Teuku Yusriadi SpBA atau yang akrab disapa Doto Popon, yang kini telah terpilih sebagai Ketua Umum MUKISI Aceh periode 2024-2029, menegaskan komitmennya untuk mempercepat sertifikasi syariah bagi sejumlah layanan rumah sakit dan fasilitas kesehatan di Aceh.
Pelantikan pengurus MUKISI Aceh berlangsung pada Sabtu (14/12/2024) di Auditorium Malahayati, Lantai III Rumah Sakit Jiwa Aceh, dan dihadiri oleh para tamu undangan serta peserta seminar nasional.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh memperingati Hari Disabilitas Internasional 2024 dengan menyelenggarakan sosialisasi Qanun Aceh tentang Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas pada Selasa (3/12/2024). Acara yang digelar di kantor Bappeda Aceh ini menghadirkan 90 pemangku kepentingan, termasuk perwakilan pemerintah, organisasi disabilitas, dan masyarakat.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sementara itu, terkait peringatan HKN ke-60, Abdul Qahar mengajak insan dunia kesehatan untuk menjadikannya sebagai sebuah momentum dan sarana pengingat bahwa kesehatan adalah pilar utama dalam membangun bangsa yang kuat dan sejahtera.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Presiden RI Joko Widodo bersama sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju melakukan kunjungan kerja ke Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA), Banda Aceh, Senin, 9 September 2024.
Jokowi memfokuskan peninjauan pada pelayanan BPJS di RSUDZA serta bantuan alat kesehatan yang diterima rumah sakit tersebut dari Kementerian Kesehatan pada tahun 2023. Salah satu yang menjadi perhatian utama adalah alat Cath Lab, yang sudah menggantikan perangkat lama.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, mendampingi Presiden Joko Widodo, meresmikan empat ruas tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh), Senin (9/9/2024) pagi. Peresmian dilakukan melalui seremonial penekanan tombol sirene oleh Presiden bersama Pj Gubernur, dan Pj Bupati Aceh Besar, serta penandatanganan prasasti oleh Presiden Jokowi.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Transparansi Tender Indonesia (TTI) mempertanyakan belanja barang dan jasa senilai Rp 356 miliar pada RSUDZA disatukan dalam satu paket secara E-katalog.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Transparansi Tender Indonesia (TTI) mengungkap dugaan penggelembungan biaya pemeliharaan alat medis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Zainal Abidin, Banda Aceh.
Koordinator TTI, Nasruddin Bahar, menegaskan bahwa berdasarkan data yang ditemukan, ada indikasi mark up dalam anggaran sebesar Rp18,8 miliar yang dialokasikan untuk pemeliharaan delapan jenis alat medis.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koordinator Lembaga Transparansi Tender Indonesia (TTI) Nasruddin Bahar menyampaikan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) menyetujui metode e-purchasing pembangunan bunker nuklir untuk kebutuhan pasien kanker pada Rumah Sakit Umum Daerah Zainal Abidin (RSUDZA) Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Baitul Mal Aceh (BMA) dan Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) resmi menjalin kerja sama untuk penyediaan kaki palsu bagi masyarakat miskin di Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koordinator Transparansi Tender Indonesia (TTI) Nasruddin Bahar menilai manajemen Rumah Sakit Umum Daerah Zainal Abidin (RSUDZA) sangat tertutup sehingga publik tidak mendapat akses untuk mengetahui perusahaan-perusahaan yang ditunjuk melaksanakan pekerjaan baik pekerjaan konstruksi maupun pengadaan barang dan obat-obatan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Transparansi Tender Indonesia (TTI) mendesak Aparat Penegah Hukum (APH) baik Kejati Aceh maupun Polda untuk mengusut berbagai Pengadaan Barang dan Jasa pada Rumah Sakit Umum Daerah Zainal Abidin.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Zainoel Abidin Aceh mengalokasikan anggaran sebesar Rp 23 miliar untuk jasa cleaning service pada tahun 2024. Dana ini bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) 2024.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 46 juru mudi Trans Koetaradja mengikuti sosialisasi mengenai microsleep dan penanganan pertama pada cedera trauma di Aula Multimoda Dishub Aceh, Sabtu (29/6/2024). Kegiatan edukasi ini merupakan hasil kolaborasi antara Dishub Aceh RSUDZA.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Seorang Pedagang Kaki Lima (PKL) ditertibkan oleh Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP WH) Kota Banda Aceh kerena kedapatan memajang meja dagangannya di atas Jembatan Peunayong, Senin (10/6/2024).