-
Polkum | 8 hari laluSofyan Dawood Mantan Pentolan GAM Dukung Mualem-Dek Fad
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mantan juru bicara Gerakan Aceh Merdeka (GAM), Sofyan Dawood, menyatakan dukungannya kepada pasangan Mualem dan Dek Fad dalam kontestasi politik mendatang. Pernyataan itu disampaikan dalam konferensi pers di Banda Aceh, Minggu, 18 November 2024.
-
Aceh | 10 bulan laluKomitmen Benahi Aceh Lewat Parlemen, Sofyan Dawood Adakan Diskusi Bersama Rekan Media
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Calon Legislatif DPR RI, Sofyan Dawood melalui Relawan Sofyan Dawood Milenial mengadakan diskusi dengan Rekan Media dengan tajuk “Bedah Ulee Bang Yan” di Café Moorden, Pango, Banda Aceh, (22/1/2024).
-
Aceh | 1 tahun laluHati-hati Nama Sofyan Dawood Disalahgunakan Akun Medos Palsu, Warga Diminta Waspada
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Baru-baru ini dihebohkan dengan adanya akun sosial media mengatas namakan calon DPR RI, Sofyan Dawood diduga meminta uang pada sejumlah warga di Kabupaten Aceh Jaya dengan bermacam imbalan
Salah satu korban, Nurdin Warga Kecamatan Krueng Sabee, Selasa (7/11/2023) menjelaskan, dirinya dihubungi via WhatsApp atas nama Sofyan Dawood meminta dikirimkan uang untuk kebutuhan operasional perjalanan.
-
Berita | 1 tahun laluSofyan Dawood Dorong Pemerintah Aceh Tenggara Majukan Pertanian dan Pariwisata
DIALEKSIS.COM | Kutacane - Aceh Tenggara merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi pertanian dan pariwisata yang cukup menjanjikan.
Jika diberi perhatian dan dukungan pasti kegiatan bisnis masyaeakat akan tumbuh berkembang yang akhirnya dapat mensejahterakan rakyat dan memajukan daerah.
-
Sosok-ad | 1 tahun laluBegini Cerita Negosiasi Sofyan Dawood dengan PDIP
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sofyan Dawood, mantan Juru Bicara Gerakan Aceh Merdeka bukanlah kombatan pertama yang menjalin hubungan dengan PDI-P.
Sebelumnya, pentolan GAM Irwandi Yusuf juga pernah mendapat dukungan dari PDI-P dalam Pilkada 2017 yang mengantar pasangan Irwandi - Nova memimpin Aceh.
-
Aceh | 1 tahun laluKetika Singa NTB Memprovokasi Singa Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Udara pagi bergerak lembut. Dedaunan di tepi jalan raya Jeulinke menari pelan menyambut pagi Minggu, 17 September 2023.
-
Aceh | 1 tahun laluSofyan Dawood Sebut Pengakuan Negara Atas Hutan Adat Wujud Penghormatan Bagi Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kabar diakuinya hutan adat di Aceh oleh negara disambut baik oleh Sofyan Dawood. Menurutnya, pengakuan itu wujud penghormatan negara terhadap Aceh.
“Saya menyambut baik SK penetapan hutan adat di Aceh dan menyampaikan apresiasi kepada semua pihak, khususnya masyarakat dan lembaga swadaya yang sudah berjuang jauh-jauh hari,” ujarnya, usai bincang-bincang dengan pemuda barat - selatan Aceh, Jumat (15/9/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluRelawan Muda Bertekad Hantar Sofyan Dawood Menjadi Wakil Rakyat Aceh di Senayan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Relawan muda yang tergabung dalam Tim Rakan Muda menyampaikan tekadnya untuk menghantar Sofyan Dawood menjadi salah seorang anggota DPR RI dari Daerah Pemilihan Aceh 1 di Senayan.
-
Aceh | 1 tahun laluSofyan Dawood Siap Bantu Anak Aceh Kuliah di Perguruan Tinggi Terbaik
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sofyan Dawood ternyata punya keinginan kuat untuk membantu anak-anak Aceh kuliah diberbagai perguruan tinggi terbaik yang ada di Indonesia.
-
Aceh | 1 tahun laluSofyan Dawood Ajak Perpustakaan Perkaya Bahan-Bahan Literasi untuk Pelajaran Membangun Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tokoh perdamaian Aceh, Sofyan Dawood mengajak seluruh perpustakaan yang ada di Aceh untuk memperkaya bahan-bahan bacaan terkait Aceh sebagai landasan bagi generasi terkini untuk membangun Aceh.
"Jadi, kita tidak hanya bisa mengatakan Aceh pernah maju di masa lalu saja. Sekarang ini, hanya masa lalu yang bisa kita banggakan, sedangkan untuk masa kini belum ada yang bisa kita banggakan," papar Sofyan Dawood di hadapan pustakawaan/tenaga perpustakaan Aceh dan para pegiat literasi Aceh, Selasa (5/9/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluAceh Melalui Seni dan Budaya Maju
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam upaya merangsang perkembangan peradaban dan pembangunan yang berkelanjutan, Provinsi Aceh harus melakukan melalui seni dan budaya.
Melalui sinergi ini, Aceh dapat menciptakan fondasi yang kuat untuk memajukan masyarakat serta merespon tuntutan zaman dengan cara yang holistik dan berdampak positif.
-
Aceh | 1 tahun laluPikiran Sofyan Dawood Terhadap Kemajuan Generasi Muda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mantan Juru Bicara Gerakan Aceh Merdeka (GAM), Sofyan Dawood mengajak seluruh anak muda untuk memikirkan bagaimana langkah kedepan saat Aceh tidak lagi mendapatkan dana Otsus.
-
Aceh | 1 tahun laluSofyan Dawood Tegaskan Komitmen Eks GAM Terhadap Perdamaian Tetap Terjaga
DIALEKSIS.COM | Aceh - Mantan Juru Bicara Gerakan Aceh Merdeka (GAM), Sofwan Dawood mengungkapkan perjalanan panjang perdamaian di Aceh. Dalam pernyataannya, Sofyan mengungkapkan bahwa upaya perdamaian sudah dimulai sejak lama, bahkan sejak tahun 2005-2006.
-
Aceh | 1 tahun laluSofyan Dawood Janji Perjuangkan Kepentingan Aceh dari Pusat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sofyan Dawood berjanji akan memperjuangkan kepentingan rakyat Aceh di Pusat. Hal itu ditegaskan mantan Juru Bicara Militer Gerakan Aceh Merdeka dalam pertemuan dengan seratusan warga dari berbagai gampong yang ada di Banda Aceh dan Aceh Besar, termasuk warga yang datang dari daerah.
-
Sosok-ad | 1 tahun laluSofyan Dawood Silaturahmi dengan KPA Abdya
DIALEKSIS.COM | Blangpidie - Bakal Calon Legislatif Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI), Sofyan Dawood bersilaturahmi dengan keluarga besar Komite Peralihan Aceh (KPA) 013 wilayah Blangpidie, Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya).
Kunjungan Sofyan Dawood disambut hangat oleh Ketua KPA 013 wilayah Blangpidie, Tgk. H. Abdurrahman Ubit, di Arena Motel daerah setempat, Minggu, 30 Juli 2023.
-
Aceh | 1 tahun laluSofyan Dawood Bahas Cara Meningkatkan Potensi Lokal di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mantan Juru Bicara Gerakan Aceh Merdeka (GAM), Sofyan Dawood membagikan pandangannya mengenai upaya yang dapat dilakukan untuk memajukan potensi lokal di Aceh.
-
Aceh | 1 tahun laluMantan Jubir GAM Usulkan Pemerintah Bangun Pusat Pendidikan Terpadu di Lokasi Rumoh Geudong
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mantan Juru Bicara (Jubir) Gerakan Aceh Merdeka (GAM), Sofyan Dawood mengusulkan pemerintah pusat untuk membangun pusat pendidikan terpadu mulai dari tingkat TK, SD, SMP hingga SMA di lokasi Rumoh Geudong, Pidie, Aceh.
"Kalau kita usulkan saja di area Rumoh Geudong dijadikan satu tempat pendidikan Islam yang terpadu mulai dari tingkat SD, SMP dan SMA ada disitu," kata Sofyan Dawood kepada Dialeksis.com, Selasa (27/6/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluBerkunjung ke Redaksi Dialeksis.com, Sofyan Dawood: Ada yang Belum Beres di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sofyan Dawood, mantan Juru Bicara Gerakan Aceh Merdeka (GAM), mengunjungi kantor redaksi Dialeksis.com di Jalan Tgk Dihaji Gampong Lamdingin, Kecamatan Kuta Alam, Kota Banda Aceh.
-
Aceh | 2 tahun laluLama Tak Terlihat, Siapakah Sosok Sofyan Dawood
DIALEKSIS.COM|Banda Aceh - Lama tak terlihat, usai pelantikan Mayjen (Purn) Achmad Marzuki, Sofyan Dawood Mantan panglima Gerakan Aceh Merdeka (GAM) Wilayah Pasee kembali muncul di publik dan satu mobil dengan Pj Gubernur Aceh pada Rabu (6/7/2022).