Kamis, 03 April 2025
Beranda / /

  • Kyriad Muraya Hotel-RPA Berbagi Takjil Dan Penarikan Hadiah Tabungan Haji Bersama BTN Syariah
    Haba-ramadan | 12 hari lalu
    Kyriad Muraya Hotel-RPA Berbagi Takjil Dan Penarikan Hadiah Tabungan Haji Bersama BTN Syariah

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di minggu ke 3 bulan ramadhan ini Kyriad Muraya Hotel Aceh kembali berbagi takjil. Kali ini bergabung dengan Rumoh Pangan Aceh (RPA), berbagi kasih ke 5 tempat yaitu Panti Asuhan Bumi Moro, Darul Imarah; Panti Asuhan Yayasan Islam Media Kasih Merduati; Panti Asuhan Sahabat Yatim Aceh, Geuce Kaye; Yayasan Children Cancer Care, Lampriet; dan Yayasan Blood for Life Foundation, Lampriet.

  • Fokus Pengembangan Bisnis Ritel, BSI Aceh Catatkan Kinerja Positif
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    Fokus Pengembangan Bisnis Ritel, BSI Aceh Catatkan Kinerja Positif

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) Region Aceh mencatatkan kinerja positif sepanjang 2024, terdorong oleh pengembangan bisnis ritel khususnya bisnis emas dan haji yang masing-masing bertumbuh 161% dan 26% secara tahunan. 



  • Bisnis Emas Tumbuh 278%, BSI Aceh Gencarkan Layanan Cicil Emas
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    Bisnis Emas Tumbuh 278%, BSI Aceh Gencarkan Layanan Cicil Emas

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Aceh menggencarkan sosialisasi layanan cicil emas kepada masyarakat, sebagai upaya dari solusi pengelolaan keuangan di tengah tren kenaikan harga logam mulia tersebut. 


  • Diduga Kuras Isi Tabungan Pribadi Milik Karyawan, Pimpinan FIF Dipolisikan
    Polkum | 4 bulan lalu
    Diduga Kuras Isi Tabungan Pribadi Milik Karyawan, Pimpinan FIF Dipolisikan

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Warga Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Deni Feraningsih melalui kuasa hukum melaporkan Pimpinan FIF Lhokseumawe berinisial RP ke polisi atas dugaan tindak pidana penipuan dan penggelapan uang senilai Rp18 juta secara paksa di rekening pribadi. 

  • BP Tapera Sosialisasi Pembiayaan Tabungan Perumahan bagi ASN Banda Aceh
    Aceh | 7 bulan lalu
    BP Tapera Sosialisasi Pembiayaan Tabungan Perumahan bagi ASN Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) bersama Bank BTN Syariah dan Pemerintah Kota Banda Aceh menggelar sosialisasi mengenai pembiayaan tabungan perumahan bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemko Banda Aceh.

  • Pemko Sabang Serahkan Buku Tabungan Penerima Bansos PKH Graduasi Mandiri
    Aceh | 1 tahun lalu
    Pemko Sabang Serahkan Buku Tabungan Penerima Bansos PKH Graduasi Mandiri

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 76 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) Graduasi Mandiri di Kota Sabang, menerima buku tabungan yang diserahkan oleh Pj Wali Kota Sabang Reza Fahlevi, di Aula Pulau Weh (Lt. 4) Kantor Wali Kota Sabang, Rabu (27/12).

    Dengan begitu, penerima bantuan sosial PKH di Kota Sabang yang tersebar di 17 Gampong dari 3 Kecamatan tersebut, dinyatakan berhasil berdaya, dan keluar dari PKH serta tidak menerima bantuan sosial dari pemerintah lagi.

  • OJK: Tabungan Simpanan Pelajar di Aceh Capai Rp 142,2 Miliar Hingga Juli 2023
    Aceh | 1 tahun lalu
    OJK: Tabungan Simpanan Pelajar di Aceh Capai Rp 142,2 Miliar Hingga Juli 2023

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Aceh Yusri menyebutkan tabungan simpanan pelajar di Aceh telah mencapai sekitar Rp 142,2 miliar hingga Juli 2023, tersebar dalam 935 ribu rekening. 

    Fenomena ini mengindikasikan bahwa literasi keuangan yang baik telah mencapai kalangan pelajar, sehingga mereka semakin sadar akan pentingnya menabung. Dana tersebut tersimpan di berbagai bank yang beroperasi di Aceh.

  • Data OJK: Tabungan di Aceh Susut Rp2,17 Triliun Sejak Diberlakukan Qanun LKS
    Aceh | 1 tahun lalu
    Data OJK: Tabungan di Aceh Susut Rp2,17 Triliun Sejak Diberlakukan Qanun LKS

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Pro Kontra terkait perbankan syariah dan konvensional terus menjadi perhatian umum, khususnya masyarakat Aceh. Apalagi sejak bank syariah terbesar di Aceh mengalami gangguan pada awal Mei 2023 yang cukup mengguncangkan ekonomi nasabah, mengganggu ekonomi daerah, sehingga mencuat untuk merevisi Qanun Lembaga Keuangan Syariah (LKS) dan menghadirkan kembali bank konvensional di Bumi Serambi Mekkah.