-
Aceh | 10 hari laluUNESCO Tetapkan Gampong Jawa dan Deah Glumpang sebagai Tsunami Ready
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dua gampong di Kota Banda Aceh yaitu Gampong Jawa dan Gampong Deah Glumpang mendapatkan sertifikat pengakuan sebagai daerah Tsunami Ready atau siaga tsunami oleh United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO-IOC).
-
Aceh | 11 hari laluTim UNESCO di Lhoknga, BMKG Aceh Gelar Simulasi Tsunami
DIALEKSIS.COM | Jantho - Mewakili Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM, Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Besar Ridwan Jamil SSos MSi, menyambut kedatangan tim UNESCO di halaman Kantor Camat Lhoknga, Kabupaten Aceh Besar, Rabu (13/11/2024).
-
Aceh | 12 hari laluUntuk Edukasi, Memori Tsunami Harus Terus Dirawat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh berkomitmen untuk terus merawat memori tsunami sebagai sarana edukasi bagi masyarakat, tidak hanya dalam konteks Aceh tetapi kepada dunia internasional.
-
Aceh | 12 hari laluUNESCO Tetapkan Gampong Mon Ikeun dan Lam Kruet Sebagai Daerah Tsunami Ready
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dua gampong di Kabupaten Aceh Besar yakni Gampong Mon Ikeun dan Lam Kruet Kecamatan Lhoknga, mendapatkan sertifikat pengakuan sebagai daerah Tsunami Ready atau siaga tsunami oleh United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO).
-
Aceh | 13 hari laluPj Gubernur Safrizal Ajak Dunia Perkuat Peringatan Dini Tsunami
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, menyampaikan sambutan hangat kepada para peserta The 2nd UNESCO-IOC Global Tsunami Symposium yang berlangsung pada Senin, 11 November 2024 di Banda Aceh.
-
Nasional | 2 bulan laluKomitmen Mengarusutamakan Naskah Nusantara, Perpusnas Raih Penghargaan UNESCO
DIALEKSIS.COM | Korsel - Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas) mendapatkan penghargaan UNESCO/Jikji Memory of the World (MoW) Prize edisi ke-10 tahun 2024.
-
Nasional | 3 bulan laluKemenag, BRIN, dan Most UNESCO Sinergi Perkuat Literasi Kebencanaan Berbasis Perpustakaan Masjid
DIALEKSIS.COM | Padang - Kementerian Agama (Kemenag), Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), dan Management of Social Transformation Programme (Most UNESCO), dan Maxima berkolaborasi memperkuat literasi kebencanaan masyarakat di Sumatera Barat melalui perpustakaan masjid.
-
Senibudaya | 4 bulan laluParade Kebaya Nusantara 2024, Prof Marniati Pamerkan Kebaya Tenun Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ratusan perempuan berparade mengenakan kebaya di lokasi Car Free Day Banda Aceh, Jalan Tgk Moh Abu Daud Beureueh, Kecamatan Kuta Alam, Minggu, 21 Juli 2024. Kegiatan ini merupakan bagian dari peringatan Hari Kebaya Nasional yang jatuh pada tanggal 24 Juli, sesuai dengan Keppres No. 19 Tahun 2023.
-
Berita | 4 bulan laluUSK Jadi Panggung Revolusi AI Indonesia
DIALEKSIS.COM | Aceh - Departemen Informatika FMIPA Universitas Syiah Kuala (USK) menjadi tuan rumah Workshop Konsultatif UNESCO tentang Metodologi Penilaian Kesiapan AI (RAM AI) di Indonesia. Acara ini merupakan hasil kolaborasi antara UNESCO, KOMINFO, USK, dan KORIKA (Kolaborasi Riset dan Inovasi Industri Kecerdasan Artifisial).
-
Aceh | 4 bulan laluUSK Persiapkan SDM Cakap Kecerdasan Buatan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Syiah Kuala (USK) terus mempersiapkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang cakap Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan.
-
Nasional | 6 bulan laluUNESCO dan Pemerintah Indonesia Komitmen Pertahankan Kelestarian Subak sebagai Warisan Budaya Dunia
DIALEKSIS.COM | Bali - United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO) bersama Pemerintah Indonesia berkomitmen merawat dan mempertahankan kelestarian sistem pengairan pertanian Bali atau yang biasa disebut dengan Subak sebagai bagian dari warisan budaya dunia.
-
Nasional | 9 bulan laluHari Bahasa Ibu Internasional, Rayakan Keragaman Bahasa di Nusantara
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Hari Bahasa Ibu Internasional yang digagas UNESCO dan diperingati setiap 21 Februari merupakan momentum penting dalam upaya memelihara dan mengembangkan bahasa ibu di Nusantara.
-
Nasional | 11 bulan laluTingkatkan Literasi Anak, Badan Bahasa Bersama UNESCO Gelar Lokakarya Penerjemahan Bahasa Daerah
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Bahasa menyelenggarakan “Lokakarya Penerjemahan Bahasa Daerah dalam Rangka Fasilitasi UNESCO” yang dimulai tanggal 4 hingga 8 Desember 2023. Kegiatan itu bertujuan meningkatkan keterampilan penerjemah, khususnya dalam menerjemahkan buku cerita anak, dengan tujuan utama meningkatkan ketersediaan buku cerita anak dalam bahasa daerah.
-
Senibudaya | 1 tahun laluIndonesia Terpilih sebagai Anggota Dewan IPDC UNESCO
DIALEKSIS.COM | Aceh - Indonesia terpilih sebagai anggota Dewan International Programme for the Communications Development (IPDC), badan subsider UNESCO pada Komisi Komunikasi dan Informasi untuk periode 2023-2027 dalam Konferensi Umum UNESCO ke-42 di Paris, Prancis pada hari Kamis (16/11/2023) waktu setempat.
-
Aceh | 1 tahun laluUNESCO Tetapkan Pidato Soekarno Hingga Hikayat Aceh Jadi Ingatan Kolektif Dunia
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO) menetapkan Pidato Sukarno 'To Build the World a New', Pertemuan Pertama Gerakan Non-Blok, dan Hikayat Aceh, sebagai Ingatan Kolektif Dunia (Memory of the World).
-
Nasional | 1 tahun lalu4 Geopark Indonesia Berhasil Masuk UNESCO Global Geopark, Sandiaga All Out Promosi
DIALEKSIS.COM | Nasional - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menyambut baik penetapan empat situs geopark Indonesia ke dalam jaringan UNESCO Global Geoparks (UGG) yang diharapkan akan memperkuat promosi pariwisata dan ekonomi kreatif tanah air sekaligus memperkuat arah pembangunan pariwisata Indonesia yang semakin berkualitas dan berkelanjutan.
-
Aceh | 1 tahun laluHikayat Aceh Resmi Diakui UNESCO Sebagai Warisan Dunia
DIALEKSIS.COM | Aceh - Badan PBB untuk Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan atau UNESCO resmi mengakui Hikayat Aceh sebagai warisan dunia. Manuskrip-manuskrip tersebut tertulis dalam Daftar Memori Dunia UNESCO global (Global UNESCO Memory of the World Register).
-
Aceh | 1 tahun laluDisbudpar Aceh Ajak Masyarakat Lestarikan Bahasa Daerah
DIALEKSIS.COM | Aceh - PBB melalui UNESCO telah meluncurkan pemetaan bahasa yang terancam punah. Dari hasil pemetaan tersebut, Indonesia sangat kaya akan bahasa daerah.
-
Nasional | 1 tahun laluDangdut Bakal Didaftarkan Jadi Warisan Budaya Takbenda Indonesia ke UNESCO
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Pariwisata Ekonomi dan Kreatif sedang berupaya mengajukan dangdut sebagai warisan budaya tak benda Indonesia ke UNESCO.
-
Diaspora | 1 tahun laluKebaya Baju Tradisional Indonesia, Diklaim Negara Ini
DIALEKSIS.COM | Nasional - Sejarah kebaya dikenal sebagai baju tradisional asal Indonesia. Kebaya dikenal unik karena memiliki motif dan warna yang beraneka ragam.
Kebaya menjadi bahan perbincangan sebab beberapa negara berencana mendaftarkan pakaian tersebut ke UNESCO sebagai warisan budaya. Negara-negara yang hendak mengklaim kebaya tersebut adalah Singapura, Malaysia, Brunei Darussalam, dan Thailand.