Rabu, 16 April 2025
Beranda / /

  • Panti RSAN Dinsos Aceh Hadirkan 30 Permainan Ramah Anak
    Aceh | 3 bulan lalu
    Panti RSAN Dinsos Aceh Hadirkan 30 Permainan Ramah Anak

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Farhan, satu dari 50 anak binaan di Unit Pelaksana Teknis Dinas Rumoh Seujahtera Aneuk Nanggroe (UPTD RSAN) Dinas Sosial Aceh, tampak penuh semangat saat memainkan beragam permainan yang tersedia di Panti Rujukan Anak-anak Aceh. Permainan ini, mulai mengisi ruang kosong di area panti sejak awal Desember. 

  • Kunjungi UPTD RSGS, Safriati Ajak Bersyukur dan Berdayakan Lansia
    Aceh | 4 bulan lalu
    Kunjungi UPTD RSGS, Safriati Ajak Bersyukur dan Berdayakan Lansia

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - “Syukuri apa yang ada,” pesan ini disampaikan Pj Ketua TP PKK Aceh, Safriati, saat mengunjungi Unit Pelaksana Teknis Dinas Rumoh Seujahtra Geunaseh Sayang (UPTD RSGS), Dinas Sosial Aceh, di Gampong Lamglumpang, Kecamatan Ulee Kareng, Senin (16/12/2024). 









  • BPMP Aceh Raih Penghargaan Nasional sebagai UPT Inspiratif
    Pemerintahan | 6 bulan lalu
    BPMP Aceh Raih Penghargaan Nasional sebagai UPT Inspiratif

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Provinsi Aceh kembali mencatatkan prestasi di tingkat nasional melalui Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Aceh yang berhasil meraih anugerah bergengsi "Apresiasi Duta Merdeka Belajar sebagai UPT Inspiratif" dalam kategori Inisiatif Pengembangan Strategi Pendampingan. 

  • 13 Peserta Ikuti Program Persiapan Beasiswa Bagi Santri di UIN Ar-Raniry
    Aceh | 1 tahun lalu
    13 Peserta Ikuti Program Persiapan Beasiswa Bagi Santri di UIN Ar-Raniry

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 13 peserta mengikuti Program Persiapan Beasiswa bagi Santri, Pengelola dan Pimpinan Pesantren yang diselenggarakan melalui kerja sama antara Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI dan UPT. Pusat Pengembangan Bahasa Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry, Banda Aceh.

  • Kejahatan Merajalela di Aceh, Puluhan Anak di UPTD RSAN Diedukasi Dampak Narkoba
    Aceh | 1 tahun lalu
    Kejahatan Merajalela di Aceh, Puluhan Anak di UPTD RSAN Diedukasi Dampak Narkoba

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Puluhan anak di Unit Pelaksana Teknis Dinas Rumoeh Seujahtera Aneuk Nanggroe (UPTD-RSAN) Dinas Sosial Aceh diberikan edukasi melatih sikap diri dalam menolak tawaran narkoba. Kegiatan bertajuk “Gerebek Edukasi Narkotika” ini berlangsung di Aula setempat, Aceh Besar, Ahad (4/2/2024).

  • Kisah Zahratul Ula dan RSAN, Mahasiswa Berprestasi di Tengah Himpitan Ekonomi
    Aceh | 1 tahun lalu
    Kisah Zahratul Ula dan RSAN, Mahasiswa Berprestasi di Tengah Himpitan Ekonomi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Zahratul Ula masih belum menyangka bisa melanjutkan pendidikan ke bangku universitas dan meraih prestasi membanggakan. Baginya, usai menamatkan Sekolah Menengah Atas (SMA), ia harus pulang kampung karena terkendala biaya. Selama di kampung, Ula memilih bekerja sebagai penjahit sarung bantal.

  • Mahfud Sebut 84 Persen Koruptor di Indonesia Merupakan Lulusan Perguruan Tinggi
    Nasional | 1 tahun lalu
    Mahfud Sebut 84 Persen Koruptor di Indonesia Merupakan Lulusan Perguruan Tinggi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Prof. Dr. Mahfud Md mengungkapkan bahwa dari total koruptor di Tanah Air, sebanyak 84 persen di antaranya merupakan lulusan perguruan tinggi. Hal itu diungkapkannya saat menyampaikan orasi ilmiah di Universitas Negeri Padang, Minggu (17/12/2023).

  • Menanti Kehadiran UPT Lahan Gambut Aceh
    Dialetika | 1 tahun lalu
    Menanti Kehadiran UPT Lahan Gambut Aceh

    DIALEKSIS.COM | Dialektika - Untuk menyelamatkan lahan gambut di Aceh diperlukan satu unit khusus untuk mengelola sumber kehidupan ini, agar Aceh tidak “tenggelam”, hilangnya lahan gambut.

    Di bumi Pertiwi lahan gambut diperkirakan 20,6 juta hektar atau sekitar 10,8 persen dari luas daratan Indonesia (Subagjo, 1998; Wibowo dan Suyatno, 1998).

  • DLHK Lakukan Berbagai Upaya untuk Dirikan UPTD Lahan Gambut di Aceh
    Aceh | 1 tahun lalu
    DLHK Lakukan Berbagai Upaya untuk Dirikan UPTD Lahan Gambut di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Aceh telah melakukan sejumlah upaya untuk mendirikan UPTD lahan gambut di Aceh. 


    Diketahui, Aceh saat ini memiliki 300 ribu hektare lebih lahan gambut yang berada di beberapa titik mulai dari Kabupaten Aceh Singkil hingga Subulussalam. 

« 1 2 3 4 5 »

dora
dinsos
inspektorat
koperasi
disbudpar