-
Polkum | 25 hari laluDemi Rp10 Juta, Dua Pemuda Nekat Jadi Kurir Sabu ke Jakarta
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Upaya penyelundupan narkotika jenis sabu kembali digagalkan oleh Polresta Banda Aceh bekerja sama dengan pihak keamanan bandara. Dua pemuda berinisial MR (24) dari Pidie Jaya dan MH (22) dari Bireuen diamankan di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda saat berusaha membawa sabu seberat 912,26 gram yang disembunyikan dalam sol sandal kulit yang mereka kenakan.
-
Nasional | 1 bulan laluBNN Gagalkan Penyelundupan Paket Ganja dari Aceh ke Sumatra Barat
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Narkotika Nasional (BNN) menggagalkan upaya peredaran gelap narkotika golongan I jenis ganja dari Aceh, Gayo Lues ke Sumatera Barat.
-
Aceh | 1 bulan laluPolisi Mulai Lakukan Penyelidikan Kasus Tanggul Irigasi Amblas di Aceh Utara
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Penyidik Sat Reskrim Polres Lhokseumawe, sedang melakukan penyelidikan terkait kasus tanggul irigasi yang amblas di Desa Krueng Seupeng, Kecamatan Kuta Makmur, Kabupaten Aceh Utara. Tanggul itu selesai dibangun pada tahun 2023 dengan menghabiskan anggaran Rp2 miliar.
-
Pemerintahan | 2 bulan laluPj Gubernur Safrizal Apresiasi Kesuksesan Penyelenggaraan Cabor PON XXI di Aceh Utara
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, mengapresiasi kinerja Pemerintah kabupaten Aceh Utara yang telah berpartisipasi aktif dalam menyukseskan penyelenggaraan pertandingan dua cabang olahraga Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI di Aceh Utara.
-
Pon-xxi | 2 bulan laluDua Satgas Awasi PON XXI Aceh-Sumut, Menpora Bantah Isu Penyelewengan Dana
DIALEKSIS.COM | Medan - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Republik Indonesia, Dito Ariotedjo, dengan tegas membantah adanya tudingan penyelewengan dana dalam penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatra Utara 2024.
-
Polkum | 4 bulan laluTim Gabungan Polda Aceh Gagalkan Penyelundupan 180 Kg Sabu dari Malaysia ke Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim gabungan Polda Aceh dan Bea Cukai berhasil menggagalkan upaya penyelundupan 180 kilogram sabu dari Malaysia ke Aceh. Dua tersangka yang ditangkap dalam operasi ini terancam hukuman mati.
-
Aceh | 5 bulan laluEmpat Warga Aceh Didakwa Selundupkan 72 Pengungsi Rohingya
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Empat warga Aceh yang berasal dari Kabupaten Aceh Selatan dan Aceh Barat Daya didakwa melanggar undang-undang keimigrasian atas dugaan menyelundupkan 72 pengungsi etnis Rohingya ke perairan Aceh pada 21 Maret 2024.
-
Polkum | 7 bulan laluBareskrim Gagalkan Penyelundupan 19 Kg Sabu dari Malaysia di Aceh Timur
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Dittipidnarkoba) Bareskrim Polri berhasil menggagalkan penyelundupan narkoba jenis sabu yang berasal dari Malaysia di Laut Idi Rayeuk, Aceh Timur. Dalam operasi ini, lima orang tersangka diamankan dan 19 kilogram sabu disita.
-
Aceh | 9 bulan laluPj Bupati Aceh Besar Siap Dukung Kelanjutan Tol Sibanceh
DIALEKSIS.COM | Jantho - Penjabat Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM menghadiri rapat pembahasan penyelesaian tanah pada pembangunan jalan tol Trans Sumatera ruas Sigli - Banda Aceh (Sibanceh) di Ruang Rapat Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh, Banda Aceh.
-
Polkum | 9 bulan laluP-21, Polisi Limpahkan Tiga Tersangka Penyelundupan Rohingya ke Kejari Aceh Besar
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penyidik Satreskrim Polresta Banda Aceh melimpahkan tiga tersangka penyelundupan Rohingya ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Besar, Selasa (13/2/2024).
-
Polkum | 10 bulan laluPolresta Banda Aceh Limpahkan Berkas Perkara Kapten Kapal Penyelundup Rohingya ke Jaksa
DIALEKSIS.COM | Aceh - Satreskrim Polresta Banda Aceh telah melimpahkan berkas perkara MA alias Mohammed Amin, warga Bangladesh yang jadi tersangka penyelundupan Rohingya.
-
Polkum | 10 bulan laluTNI Koramil 01/PNR Gagalkan Penyelundupan 75 Kg Ganja ke Medan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Aparat TNI Koramil 01/PNR berhasil menggagalkan peredaran narkotika jenis ganja di Desa Peunaron Lama, Kecamatan Peunaron, Kabupaten Aceh Timur pada hari Jumat (12/1/2024) sekitar pukul 06.00 WIB.
-
Aceh | 1 tahun laluPenyelenggara Umrah Wajib Disertifikasi 5 Tahun Sekali
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kementerian Agama (Kemenag) mengingatkan Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU) yang sudah jatuh tempo untuk segera mengikuti proses sertifikasi.
Direktur Bina Umrah dan Haji Khusus Nur Arifin mengatakan, proses sertifikasi PPIU diatur dalam Keputusan Menteri Agama (KMA) No 1251 Tahun 2021 tentang Skema dan Kriteria Akreditasi serta Sertifikasi Usaha Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU) dan Penyelenggara Ibadah Haji Khusus (PIHK).
-
Aceh | 1 tahun laluJumat Curhat Bersama Penyelenggara Pemilu, Kapolresta Banda Aceh: Polisi Harus Netral
DIALEKSIS.COM | Aceh - Jumat Curhat merupakan sebuah program yang digagas oleh Kapolri bagi seluruh jajarannya. Hal ini juga dilakukan oleh Kapolresta Banda Aceh bersama Muspika Krueng Barona Jaya, Aceh Besar di Warkop Solong Dhapu Kayee Gampong Gla Deyah, Jumat (1/9/2023).
-
Opini | 1 tahun laluPolemik Etika dan Kewenangan Rekrutmen Penyelenggara Pemilu di Aceh
DIALEKSIS.COM | Opini - Tulisan ini akan mengurai polemik etika penyelenggara pemilihan umum (Pemilu) di Aceh sebagai akibat dari sistem rekrutmen yang berbeda antara Komisi Independen Pemilihan (KIP) dan Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih).
-
Aceh | 1 tahun laluIni Alasannya Polda Aceh Hentikan Penyidikan Kasus Dugaan Penyeludupan BBM di Aceh Barat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Polda Aceh telah menghentikan proses penyidikan terhadap kasus dugaan penyelundupan 24 ton Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal di Kabupaten Aceh Barat.
-
Aceh | 1 tahun laluPWI-YEL Gelar Diskusi Publik, Akademisi Sebut Daya Ungkit Ekonomi Aceh Lemah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Aceh, bekerja sama dengan Yayasan Ekosistem Lestari (YEL) menyelenggarakan Diskusi Publik bertema “Analisis Dampak Bencana dan Korelasinya Terhadap Keberlanjutan Pembangunan dan Pengentasan Kemiskinan" di Kantor PWI Aceh, Banda Aceh, Kamis (22/12/2022).
-
Aceh | 2 tahun laluTM Zulfikar Sebut Banyak Malapetaka Bencana Jika Kerusakan Alam Terus Dibiarkan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koordinator Yayasan Ekosistem Lestari (YEL) Provinsi Aceh, TM Zulfikar mengatakan, upaya melestarikan lingkungan adalah tanggungjawab bersama.
-
Aceh | 2 tahun laluTerkait 15 IUP di Aceh, Ini Tanggapan Koordinator YEL
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gerakan Anti Korupsi (GeRAK) Aceh mencatat bahwa Pemerintah Aceh telah mengeluarkan sebanyak 15 izin usaha pertambangan (IUP) baru dalam kurun waktu hingga Juli 2022.
-
Aceh | 2 tahun laluPolisi Tetapkan Empat Tersangka Penyeludupan Senpi ke Lapas Idi
DIALEKSIS.COM | Aceh Timur - Kepolisian Resor (Polres) Aceh Timur menetapkan 4 (Empat) tersangka penemuan senjata api (Senpi) laras pendek rakitan beserta delapan butir peluru atau amunisinya di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Idi, Aceh Timur.