-
Aceh | 6 hari laluKanwil Kemenag Aceh Kirim 19 Peserta Terbaik pada HGN 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kanwil Kementerian Agama Provinsi Aceh mengirimkan 19 peserta terbaik ke ajang nasional, dalam rangkaian Hari Guru Nasional (HGN) 2024.
-
Polkum | 11 hari laluEks Kadisdik Aceh Dituntut 7 Tahun Penjara Kasus Korupsi Wastafel Rp43,7 Miliar
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mantan Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Rachmat Fitri, dituntut tujuh tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam kasus dugaan korupsi pengadaan wastafel untuk SMA sederajat senilai Rp 43,7 miliar. Sidang pembacaan tuntutan berlangsung di Pengadilan Negeri Tipikor Banda Aceh, Rabu (13/11/2024).
-
Opini | 13 hari laluMenjadi Guru yang Harmonis dan Inspiratif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di tengah dinamika pendidikan yang terus berkembang dan situasi yang penuh perubahan, perubahan pola belajar siswa, serta mental siswa secara general tak ubahnya strawberry yang tampak cantik dan menarik dari luar, tetapi mudah hancur atau rusak jika diberi tekanan, menjadi guru yang penuh harmoni dan menginspirasi adalah sebuah kebutuhan sekaligus tantangan. Istilah "generasi strawberry" ini menggambarkan mentalitas sebagian siswa masa kini yang rapuh dan kurang tangguh dalam menghadapi tekanan atau tantangan.
-
Aceh | 22 hari laluAceh Besar Akan Gelar Festival Seniman Masuk Sekolah dan Tunas Bahasa Ibu
DIALEKSIS.COM | Jantho - Untuk menumbuhkan minat dan bakat serta kreativitas peserta didik di bidang seni budaya, Pemerintah Kabupaten Aceh Besar melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Besar akan menggelar Festival Seniman Masuk Sekolah dan Festival Tunas Bahasa Ibu.
-
Aceh | 23 hari laluPGRI Aceh Soroti Empat Aspek Penting Peningkatan Mutu Pendidikan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Aceh, Al Munzir, S.Pd.i, M.Si., menyoroti empat aspek krusial yang perlu mendapat perhatian serius dalam upaya peningkatan mutu pendidikan di Aceh.
Pernyataan tersebut disampaikan dalam rapat koordinasi PGRI Aceh di Banda Aceh, Minggu (3/11/2024).
-
Polkum | 23 hari laluTTI Protes Anggaran Rp 46,3 Miliar untuk Smart Board Disdik Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Transparansi Tender Indonesia (TTI) melayangkan protes keras terhadap kebijakan Dinas Pendidikan Aceh yang berencana memasukkan anggaran tambahan sebesar Rp 46,3 miliar dalam APBA-P tahun 2024. Anggaran ini ditujukan untuk pengadaan Smart Board, meskipun sebelumnya telah ada kegiatan pengadaan Alat Pembelajaran Digital.
-
Aceh | 30 hari laluPj Gubernur Aceh: Tantangan Siswa Sekolah Saat Ini Jauh Lebih Besar
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, menghadiri acara zikir dan shalawat dalam rangka memperingati ulang tahun SMA Negeri 3 Banda Aceh yang ke-47 sekaligus peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, di SMA 3 Banda Aceh, Minggu, (27/10/2024).
Pada acara itu, Safrizal bercerita momen semasa ia berseragam putih abu-abu di SMA 3, yang menjadi kenangan indah buat dirinya. Selain bernostalgia, orang nomor satu di Aceh itu juga memotivasi para siswa agar tekun belajar.
-
Aceh | 1 bulan laluFor-PMMU Gelar Sahlonba 2024, Pererat Silaturahmi Alumni Misbahul Ulum
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Forum Pesantren Modern Misbahul Ulum (For-PMMU) kembali mengadakan acara tahunan Sahlonba (Silaturahmi Aneuk Misbah Lamranto Banda) yang digelar di Pantai Krueng, Lhoknga, Minggu, 20 Oktober 2024.
-
Feature | 1 bulan laluWastafel Menunggu Tersangka Baru
DIALEKSIS.COM | Feature - Apakah akan ada tersangka baru dalam kasus korupsi wastafel? Melihat dinamika persidangan tidak tertutup kemungkinan akan muncul tersangka baru. Majelis hakim bagaikan “menguliti” drama dari sekenario korupsi di Disdik Aceh ini.
-
Feature | 1 bulan laluDrama Korupsi Wastafel Apa Ada Yang Tahan Badan?
DIALEKSIS.COM| Feature- Sejumlah saksi kembali dihadirkan pada persidangan tindak pidana korupsi pengadaan dan pembangunan wastafel di Disdik Aceh. Apakah ada yang tahan badan demi “menyelamatkan” seseorang?
-
Pemerintahan | 1 bulan laluInovasi Pendekar Kota, Upaya Tingkatkan Kinerja Pendidik dan Tendik di Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Disdikbud Banda Aceh Sulaiman Bakri S.Pd M.Pd mengatakan inovasi "Pendekar Kota" bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan dan validitas data serta mendukung pembayaran tunjangan yang lebih akurat
-
Polkum | 1 bulan laluEks-Sekdis Pendidikan Aceh Diduga Kendalikan Proyek Wastafel
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tiga saksi dalam kasus dugaan korupsi pengadaan wastafel di Dinas Pendidikan Aceh mengungkapkan bahwa proyek tersebut dikendalikan oleh mantan Sekretaris Dinas Pendidikan, Teuku Nara Setia.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluDisdik Dayah Banda Aceh akan Gelar Pelatihan Ekraf bagi Santri dan Guru
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Pendidikan Dayah (Disik Dayah) Kota Banda Aceh akan melaksanakan Pelatihan Ekonomi Kreatif bagi santri dan guru dayah mulai tanggal 22-23 Oktober 2024 di Hotel Mekkah. Kegiatan ini diikuti sebanyak 50 santri dan guru dayah di Banda Aceh.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluLima Anggota Majelis Akreditasi Dayah Aceh Dikukuhkan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh Dr H Safrizal ZA M Si, mengukuhkan Majelis Akreditasi Dayah Aceh (MADA) periode 2024-2027, di Meuligoe Gubernur Aceh, Sabtu (12/10/2024) malam.
-
Aceh | 1 bulan laluKehadiran Cawagub di Acara Pendidikan Dipersoalkan, Kadisdik Aceh: Tidak Ada dalam Rundown
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menanggapi laporan ini, Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Marthunis, menjelaskan bahwa dirinya hadir dalam acara tersebut sebagai bagian dari undangan resmi untuk memberikan sambutan dalam pembukaan Olimpiade Bahasa Arab dan Konferensi Guru Bahasa Arab se-Aceh.
-
Polkum | 1 bulan laluKadisdik Martunis Dilaporkan ke Panwaslih Aceh, Ini Sikap Pj Gubernur Safrizal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menyikapi laporan tim paslon 02 ke Panwaslih Aceh terhadap Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Martunis, ST., D.E.A, selanjutnya Dialeksis.com meminta tanggapan Pj Gubernur Aceh Dr. Drs. H. Safrizal Zakaria Ali, M.Si, selaku atasan langsung Martunis.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluHarapan Baru Perlindungan Santri, Pemerintah Aceh Bentuk Tim Khusus Cegah Kekerasan di Dayah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menyikapi kasus ini, Kepala Dinas Pendidikan Dayah Aceh, Munawar A. Jalil, memberikan tanggapan tegas mengenai langkah-langkah yang akan diambil oleh pemerintah. Saat ditanyai media Dialeksis.com, Munawar menyatakan bahwa Pemerintah Aceh tidak akan mentoleransi segala bentuk kekerasan di lingkungan dayah.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluBPKP: Mutu Pendidikan Aceh Masih Rendah, Kompetensi Kadisdik Dipertanyakan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Aceh mengungkap potret buram pendidikan di Provinsi Aceh. Hasil audit BPKP tahun 2024 menunjukkan akuntabilitas peningkatan mutu pendidikan di wilayah ujung barat Indonesia ini masih jauh dari optimal.
-
Aceh | 2 bulan laluDisdikbud Banda Aceh Siap Sukseskan Festival Gemasastrin 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gelanggang Mahasiswa Bahasa dan Sastra Indonesia (GEMASASTRIN), yang merupakan himpunan mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia Universitas Syiah Kuala (USK), terus berupaya menciptakan ruang apresiasi seni dan budaya bagi generasi muda melalui Festival Gemasastrin 2024 (Fesgem).
-
Pemerintahan | 2 bulan lalu51.465 Siswa Yatim Terima Beasiswa dari Pemerintah Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Pendidikan Aceh berhasil menyalurkan beasiswa bagi anak yatim pada tahap I dan II untuk tahun ajaran 2024. Beasiswa ini diberikan kepada siswa di berbagai jenjang pendidikan, mulai dari SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA, Dayah hingga Sekolah Luar Biasa (SLB) di seluruh Aceh.