Beranda / /

  • Pj Gubernur Safrizal: Selamat Datang Kepala BI Perwakilan Aceh yang Baru
    Aceh | 1 hari lalu
    Pj Gubernur Safrizal: Selamat Datang Kepala BI Perwakilan Aceh yang Baru

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., menyambut kunjungan silaturahmi para petinggi Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Aceh di Meuligoe Gubernur, Selasa (21/1). Kunjungan tersebut dihadiri oleh Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Aceh yang lama, Rony Widijarto Purubaskoro; Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Aceh yang baru, Agus Chusaini; serta sejumlah pejabat internal lembaga tersebut.

  • BPOM Aceh: Makanan di CFD Banda Aceh Layak dan Aman Dikonsumsi
    Aceh | 1 hari lalu
    BPOM Aceh: Makanan di CFD Banda Aceh Layak dan Aman Dikonsumsi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Pengawasan Obat dan Makan (BPOM) Aceh menguji sejumlah produk kuliner UMKM yang ada di Car Free Day (CFD) Banda Aceh, Minggu (19/1/2025). Setelah melewati proses uji cepat, sejumlah produk makanan yang ada di CFD Banda Aceh dinyatakan aman dan layak konsumsi.

  • Satpol PP WH Banda Aceh Kembali Amankan 5 Orang PMKS
    Aceh | 1 hari lalu
    Satpol PP WH Banda Aceh Kembali Amankan 5 Orang PMKS

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Lima orang Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) diamankan oleh personel Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP WH) Kota Banda Aceh di Simpang Lima, pada hari Senin (20/1/2025).

  • Pj Bupati Iskandar Lepas Tim Adam Depok FC untuk Berlaga di Liga 4 Aceh
    Olahraga | 2 hari lalu
    Pj Bupati Iskandar Lepas Tim Adam Depok FC untuk Berlaga di Liga 4 Aceh

    DIALEKSIS.COM | Suka Makmue - Penjabat (Pj) Bupati Nagan Raya, Dr. Iskandar, AP secara resmi melepas keberangkatan tim sepakbola Adam Depok FC untuk berlaga dalam kompetisi Liga 4 Aceh musim 2024/2025 yang dijadwalkan akan berlangsung dari tanggal 23 hingga 30 Januari 2025.

  • Safriati Sosialisasikan Pencegahan Bullying dan Kespro di SMP Negeri 4 Banda Aceh
    Aceh | 2 hari lalu
    Safriati Sosialisasikan Pencegahan Bullying dan Kespro di SMP Negeri 4 Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Ketua Tim Penggerak PKK Aceh, Hj. Safriati, S.Si, M.Si, menggelar sosialisasi Mencegah Bullying dan Kesehatan Reproduksi (Kespro) di SMP Negeri 4 Banda Aceh, Senin (20/1/2025). Kegiatan ini melibatkan ratusan siswa-siswi dan diwarnai dengan pembagian tablet tambah darah, pemberian bantuan alat drumband, dan penyerahan Al-Quran untuk mushalla sekolah.

  • Muzakir Manaf dan Fadhullah Resmi Pimpin Aceh, Tantangan Berat Menanti
    Aceh | 2 hari lalu
    Muzakir Manaf dan Fadhullah Resmi Pimpin Aceh, Tantangan Berat Menanti

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aceh kini memiliki pemimpin baru hasil Pilkada 2024. Muzakir Manaf dan Fadhullah resmi dilantik sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh. Dalam wawancara dengan Dr. M. Jafar, S.H., M.Hum, dosen Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala, terungkap lima tantangan strategis yang harus segera ditangani pemerintah baru, yaitu regulasi, kewenangan, kelembagaan, program kegiatan, dan anggaran.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »