kip lhok
Beranda / /

  • ICC Tetapkan Netanyahu sebagai Buronan Internasional
    Dunia | 7 hari lalu
    ICC Tetapkan Netanyahu sebagai Buronan Internasional

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu kini resmi berstatus buronan internasional setelah Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) menerbitkan surat perintah penangkapan terhadapnya. Amnesty International, organisasi yang bergerak di bidang hak asasi manusia, menyebut langkah ini sebagai tonggak penting dalam menegakkan keadilan bagi korban konflik Palestina-Israel.

  • Kapolri Ungkap Modus Baru Bandar Judi Online untuk Hindari Penindakan
    Nasional | 19 hari lalu
    Kapolri Ungkap Modus Baru Bandar Judi Online untuk Hindari Penindakan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Para bandar judi online semakin canggih dalam menyembunyikan aktivitas ilegal mereka. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan bahwa kini mereka menggunakan mata uang kripto (crypto) sebagai metode pembayaran, menggantikan sistem transaksi lama yang menggunakan rekening bank. 

  • Kritik Pedas untuk Ketua Golkar Aceh dari Muntasir Hamid
    Berita | 22 hari lalu
    Kritik Pedas untuk Ketua Golkar Aceh dari Muntasir Hamid

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang akhir masa jabatan Ketua DPD I Partai Golkar Aceh, Teuku Muhammad Nurlif, kritik tajam datang dari mantan petinggi partai berlambang pohon beringin itu. Muntasir Hamid, mantan Ketua DPD II Golkar Banda Aceh yang juga pernah menjabat Sekretaris DPD I Golkar Aceh, menyoroti gaya kepemimpinan yang dinilai terlalu eksklusif.

  • Australia Alami Krisis Buruh Migran, Industri Konstruksi Terancam
    Dunia | 24 hari lalu
    Australia Alami Krisis Buruh Migran, Industri Konstruksi Terancam

    DIALEKSIS.COM | Sydney - Australia tengah menghadapi krisis tenaga kerja yang kian mendalam, khususnya di sektor konstruksi. Kelangkaan buruh migran terampil semakin dirasakan dan dikhawatirkan mengancam upaya pemenuhan kebutuhan perumahan di seluruh negeri.

  • Rapor Merah OJK: Dari Temuan BPK hingga Kritik Tajam DPR
    Dialetika | 24 hari lalu
    Rapor Merah OJK: Dari Temuan BPK hingga Kritik Tajam DPR

    DIALEKSIS.COM | Dialektika - Kritik tajam mengarah kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) setelah Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menetapkan opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP) pada laporan keuangan OJK tahun 2023. Anggota DPR dan pengamat menilai ada sejumlah kejanggalan dalam laporan keuangan lembaga yang seharusnya menjadi garda pengawasan sektor jasa keuangan nasional ini.

  • Fikri Haikal: Pasangan 01 Dinilai Hanya "Follower" di Debat Kedua
    Polkum | 27 hari lalu
    Fikri Haikal: Pasangan 01 Dinilai Hanya "Follower" di Debat Kedua

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Debat kedua calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh tadi malam menampilkan dominasi pasangan nomor urut 2, Muzakkir Manaf (Muallem) dan Fadhlullah (Dek Fadh). Juru Bicara Dek Fadh Center, Fikri Haikal, menilai bahwa pasangan nomor 1 tak lebih dari sekadar "follower" yang tidak mampu menghadirkan tantangan berarti dalam debat tersebut.

  • Tiga Strategi Melawan Stigma dan Diskriminasi Kesehatan Jiwa
    Nasional | 30 hari lalu
    Tiga Strategi Melawan Stigma dan Diskriminasi Kesehatan Jiwa

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Stigma terhadap masalah kesehatan jiwa masih menjadi tantangan besar di masyarakat. Banyak yang salah mengartikan kondisi seperti depresi, gangguan kecemasan, dan stres sebagai cerminan rendahnya keimanan seseorang, yang berdampak pada diskriminasi terhadap penderita.

  • Pengancaman dengan Senpi terhadap Warga Peudada, Tujuh Pelaku Berhasil Ditangkap
    Aceh | 1 bulan lalu
    Pengancaman dengan Senpi terhadap Warga Peudada, Tujuh Pelaku Berhasil Ditangkap

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Kepolisian resort (Polres) Bireuen melalui Tim Gabungan Satreskrim Polres Bireuen berhasil menangkap tujuh orang pelaku penganiayaan dengan senjata api yang terjadi terhadap korban berinisial M warga Gampong Mesjid Kecamatan Peudada Kabupaten Bireuen yang terjadi pada Kamis (25/7/2024) lalu sekitar pukul 11.30 Wib.

  • Program Cetak Sawah 3 Juta Hektare, Solusi Menuju Swasembada Pangan
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    Program Cetak Sawah 3 Juta Hektare, Solusi Menuju Swasembada Pangan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pakar Pertanian, Agroklimatologi, dan Perubahan Iklim Universitas Gadjah Mada (UGM), Bayu Dwi Apri Nugroho, menyebutkan bahwa program cetak sawah baru seluas 3 juta hektare merupakan salah satu solusi penting untuk mencapai swasembada pangan di Indonesia.

  • Kemenkes Anjurkan Skrining Kesehatan Jiwa Sekali Setahun untuk Semua Kalangan
    Nasional | 1 bulan lalu
    Kemenkes Anjurkan Skrining Kesehatan Jiwa Sekali Setahun untuk Semua Kalangan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kesehatan mengajurkan agar masyarakat melakukan skrining kesehatan jiwa minimal satu kali dalam setahun. Skrining ini bertujuan untuk mendeteksi dini kondisi kejiwaan individu, sehingga jika ditemukan tanda-tanda masalah mental, intervensi dapat segera dilakukan.

  • Kaki Tangan Gembong Narkoba Ditangkap, Berikut Kronologinya
    Polkum | 1 bulan lalu
    Kaki Tangan Gembong Narkoba Ditangkap, Berikut Kronologinya

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa mengonfirmasi penangkapan ini. “Benar. Telah ditangkap MM selaku operator peredaran narkoba jaringan Fredy Pratama untuk wilayah Jakarta, Surabaya, dan Bali,” ujarnya dalam keterangan tertulis, Rabu (23/10/2024).

  • Urgensi Sinkronisasi Keuangan Daerah Pasca Pilkada 2024
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Urgensi Sinkronisasi Keuangan Daerah Pasca Pilkada 2024

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Transisi kepemimpinan pasca Pilkada 2024 membawa tantangan tersendiri dalam pengelolaan keuangan daerah. Penyesuaian dan keselarasan dalam prioritas dan kebijakan pembangunan menjadi kunci untuk menjembatani permasalahan dan penyelesaiannya pada periode peralihan menuju pemerintahan yang definitif sebagai hasil dari Pilkada.

  • KIP Aceh Buka Pintu Lebar untuk Kritik Konstruktif
    Polkum | 1 bulan lalu
    KIP Aceh Buka Pintu Lebar untuk Kritik Konstruktif

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menyatakan kesiapannya menerima kritik dan masukan dari berbagai pihak menjelang Pilkada Aceh 2024. Ketua KIP Aceh, Agusni AH, menegaskan pentingnya keterbukaan dan kolaborasi dalam menyukseskan pesta demokrasi di bumi Serambi Mekkah.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »