-
Parlemenkita | 17 hari laluNasir Djamil Apresiasi Polda Jambi untuk Penertiban Pertambangan Ilegal
DIALEKSIS.COM | Jambi - Anggota Komisi III DPR RI Muhammad Nasir Djamil mengapresiasi langkah-langkah penegakan hukum dan penertiban praktik pertambangan ilegal oleh jajaran Kepolisian Daerah (Polda) Jambi. Praktik penertiban ini, jelas Nasir, sebagai upaya menekan angka kejahatan yang berkaitan dengan pengelolaan Sumber Daya Alam (SDA).
-
Polkum | 1 tahun laluSabu Senilai Rp15 Miliar Dimusnahkan Polda Jambi
DIALEKSIS.COM | Nasional - Sabu seberat 11,70 kilogram, barang bukti yang diamankan tim Ditresnarkoba Polda Jambi periode Agustus hingga Oktober 2023, dimusnahkan Polda Jambu di lobby Gedung B, Mapolda Jambi di kawasan Thehok, Kota Jambi, Rabu (22/11/2023).
Pemusnah barang bukti yang dihadiri juga dari pihak Kejaksaan Negeri Kota Jambi dan Muarojambi serta pengacara tersangka dilakukan dengan memasukkan ke tempat air yang besar.
-
Aceh | 1 tahun laluPolda Aceh Gelar Do’a Khusus Keselamatan Kapolda Jambi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Polda Aceh menggelar do’a khusus untuk keselamatan evakuasi Kapolda Jambi. Agar proses evakuasi yang dllanjutkan hari ini bisa berhasil. Selasa (21/2/2023).
-
Nasional | 1 tahun laluEvakuasi Kapolda Jambi di Kerinci Dilanjutkan Hari Ini
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Proses evakuasi penumpang helikopter Polri jenis Super Bell 3001, yang mengangkut Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono dan beberapa pejabat utamanya, yang mendarat darurat di daerah perbukitan Temiai, Muara Emat, Kecamatan Batang Merangin, Kabupaten Kerinci, Jambi kembali dilanjutkan.
-
Nasional | 1 tahun laluKapolda Jambi Rusdi Hartono Kecelakaan Helikopter, Ini Profilnya
DIALEKSIS.COM | Jambi - Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono mengalami kecelakaan helikopter saat bertugas. Berikut profil Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono beserta jejak kariernya di kepolisian.
-
Aceh | 2 tahun laluPolda Jambi Kirim Tim Trauma Healing untuk Keluarga Brigadir J
DIALEKSIS.COM | Jambi - Kapolda Jambi Irjen Albertus Rachmad Wibowo berkunjung sekaligus melayat dan bersilahturahmi ke rumah duka Brigadir Nofryansah Yoshua Hutabarat atau Brigadi J, yang tewas dalam insiden penembakan di rumah dinas Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo.