Sabtu, 19 April 2025
Beranda / /

  • DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025
    Pemerintahan | 4 hari lalu
    DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) menetapkan 12 Rancangan Qanun (Raqan) sebagai bagian dari Program Legislasi Aceh (Prolega) Prioritas Tahun 2025 dalam rapat paripurna yang digelar di Gedung DPRA, Selasa 915/4/2025). 

  • Jadwal PPG Mapel Umum Kemenag Akan Diselaraskan dengan Kemendikdasmen
    Pemerintahan | 8 hari lalu
    Jadwal PPG Mapel Umum Kemenag Akan Diselaraskan dengan Kemendikdasmen

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Agama saat ini tengah melaksanakan Program Pendidikan Profesi Guru dalam Jabatan (PPG Daljab). Kemenag menargetkan 600 ribu guru dalam dua tahun ke depan. Prosesnya diawali dengan PPG bagi guru pendidikan agama.

  • Daya Serap APBA 2025 Aceh Masih 13%, TTI Desak Gubernur Percepat Pengumuman Tender
    Pemerintahan | 11 hari lalu
    Daya Serap APBA 2025 Aceh Masih 13%, TTI Desak Gubernur Percepat Pengumuman Tender

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Transparansi Tender Indonesia (TTI) menyoroti rendahnya realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) 2025 yang mencapai Rp11,6 triliun. Hingga kuartal II tahun 2025, daya serap anggaran tercatat hanya 13% secara fisik dan 12,4% secara keuangan berdasarkan data Monitor P2K Pemerintah Aceh. Koordinator TTI, Nasruddin Bahar, mendesak Gubernur Aceh untuk segera mempercepat pengumuman tender guna menghindari keterlambatan pembangunan.

  • Aksi Pelemparan Bus di Indrapuri, Polda Aceh akan Usut Tuntas
    Hankam | 17 hari lalu
    Aksi Pelemparan Bus di Indrapuri, Polda Aceh akan Usut Tuntas

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aksi pelemparan bus angkutan umum kembali terjadi. Kali ini, insiden yang membahayakan keselamatan sopir dan penumpang tersebut menimpa Bus Harapan Indah saat melaju di Jalan Nasional Banda Aceh-Medan, tepatnya di Indrapuri, Kabupaten Aceh Besar, Selasa malam, 1 April 2025.


  • Satlantas Polres Aceh Barat bersama Dishub Gelar Ramp Check Angkutan Umum
    Aceh | 1 bulan lalu
    Satlantas Polres Aceh Barat bersama Dishub Gelar Ramp Check Angkutan Umum

    DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Dalam rangka Operasi Keselamatan Seulawah 2025 dan juga persiapan arus mudik Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah, Satuan lalu Lintas Polres Aceh Barat bersama Instansi Terkait melakukan pemeriksaan kelaikan kendaraan umum atau ramp check. Kegiatan ini berlangsung di Terminal type C Meulaboh, Minggu (23/2/2025).

  • Kemenag Umumkan 70.652 Peserta PPG Daljab Angkatan I
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Kemenag Umumkan 70.652 Peserta PPG Daljab Angkatan I

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Panitia Nasional (Panas) Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan (Daljab) Kementerian Agama (Kemenag) hari ini mengumumkan hasil verifikasi peserta angkatan I. Ketua Panitia Nasional (Pannas), Thobib Al-Asyhar mengatakan, ada 70.652 peserta PPG Daljab Kemenag yang akan ikut pada angkatan I.

  • M Geubry Al Fattah Budian Terpilih Sebagai Ketua Umum IKAMBA 2025-2027
    Aceh | 2 bulan lalu
    M Geubry Al Fattah Budian Terpilih Sebagai Ketua Umum IKAMBA 2025-2027

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - M. Geubry Al Fattah Budian resmi terpilih sebagai Ketua Umum Ikatan Mahasiswa Banda Aceh (IKAMBA) periode 2025-2027. Geubry terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Besar (MUBES) IKAMBA yang berlangsung di Aula Balai Kota Banda Aceh pada Minggu (16/2/2025). Ia menggantikan Ketua Umum sebelumnya, M. Adjie Akbar Anzulai.

  • DSI Aceh Besar Umumkan Hasil Seleksi Kafilah MTQ Tahap II
    Aceh | 2 bulan lalu
    DSI Aceh Besar Umumkan Hasil Seleksi Kafilah MTQ Tahap II

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemerintah Kabupaten Aceh Besar melalui Dinas Syariat Islam mengumumkan hasil seleksi peserta Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tahap II. Seleksi tahap II diselenggarakan pada tanggal 18 sampai 19 Januari 2025 yang lalu.

  • Satpol PP WH Banda Aceh Kembali Amankan 5 Orang PMKS
    Aceh | 2 bulan lalu
    Satpol PP WH Banda Aceh Kembali Amankan 5 Orang PMKS

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Lima orang Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) diamankan oleh personel Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP WH) Kota Banda Aceh di Simpang Lima, pada hari Senin (20/1/2025).

  • Moderasi Beragama dan Bela Negara Berlangsung Semarak di Perguruan Tinggi Umum
    Nasional | 3 bulan lalu
    Moderasi Beragama dan Bela Negara Berlangsung Semarak di Perguruan Tinggi Umum

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Penguatan Moderasi Beragama dan bela negara berlangsung semarak di Perguruan Tinggi Umum (PTU). Ini ditandai dengan digelarnya berbagai kegiatan dalam rangka penguatan moderasi beragama dan bela negara, hasil kerja sama Direktorat Pendidikan Agama Islam pada Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama dengan PTU.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »

dinsos
inspektorat
koperasi
disbudpar