-
Nasional | 4 bulan laluVaksin Polio Aman, Tidak Memicu Kanker dan HIV
DIALEKSIS.COM | Papua - Beredar narasi di media sosial yang menyebutkan bahwa vaksin polio memicu kanker dan HIV. Klaim vaksin polio memicu kanker dikaitkan dengan kontaminasi vaksin polio dengan virus simian 40 (SV40). SV40 terdapat dalam sel ginjal monyet yang digunakan untuk menumbuhkan vaksin polio. Vaksin polio tersebut disuntikkan pada periode 1950-an sampai 1960-an.
-
Aceh | 1 tahun laluTangani KLB, Dinkes Aceh Telah Lakukan Vaksin Polio ke 23 Kabupaten/Kota
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Kesehatan Aceh telah melakukan vaksinasi Polio di Provinsi Aceh sejak November 2022 lalu. Demikian diungkapkan oleh Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan Aceh, dr Iman Murahman.
-
Nasional | 1 tahun laluKemenkes Berikan Jatah Vaksin nOPV2 ke Aceh Tangani KLB Polio
DIALEKSIS.COM | Nasional - Kementerian Kesehatan membutuhkan alokasi 15 juta dosis Vaksin nOPV2 untuk penanganan outbreak di Aceh, Sumatra Utara, dan Jawa Barat. Menanggapi itu, Bio Farma mendistribusikan vaksin nOPV2 secara bertahap dengan berkoordinasi bersama Kementerian Kesehatan.
-
Aceh | 1 tahun laluDinkes Gandeng DSI Banda Aceh Galakkan Vaksinasi Polio
DIALEKSIS.COM | Aceh - Guna mendukung dan mensukseskan pelaksanaan Sub-PIN Polio putaran kedua, Dinas Kesehatan Kota Banda Aceh dan UNICEF Indonesia berkolaborasi bersama Dinas Syariat Islam (DSI) melalui para Da’i, Da’iyah dan Muhtasib Kota Banda Aceh dalam hal pembekalan informasi terkait penyakit Polio yang berlangsung di ruang Aula Dinas Syariat Islam, Senin (13/2/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluMellani Teteskan Vaksin Polio ke Pelajar SD di Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Aceh, Mellani Subarni, secara langsung meneteskan vaksin polio ke mulut pelajar Sekolah Dasar (SD) Al-Azhar Cairo, Banda Aceh, Rabu (7/12/2022).
-
Aceh | 1 tahun laluKetua DWP Aceh Ajak Setiap Ibu Lengkapi Vaksinasi Anak
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Aceh, Mellani Subarni, meminta kaum ibu di Kecamatan Pulo Aceh untuk memberikan vaksinasi polio secara lengkap untuk anak-anaknya. Ia menegaskan vaksinasi polio halal dan tidak berbahaya.
-
Aceh | 2 tahun laluPj Gubernur Aceh Tegaskan Seluruh Anak di Aceh di Vaksin Polio
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh Achmad Marzuki, mengatakan kasus polio di Kabupaten Pidie bertambah dua, dari sebelumnya hanya satu. Total anak yang menderita polio di kabupaten tersebut menjadi tiga.
-
Nasional | 2 tahun laluSufmi Dasco Minta Pemerintah Perhatikan Ketersediaan Vaksin Polio
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad meminta pemerintah memperhatikan ketersediaan vaksin polio terhadap anak-anak. Hal ini sebagai respon munculnya atas temuan kasus infeksi virus polio yang menyerang seorang anak berusia 7 (tujuh) tahun di Pidie, Aceh, yang pada akhirnya memaksa Indonesia harus mengumumkan adanya Kejadian Luar Biasa (KLB) polio di dalam negeri.